View Full Version : Bagaimana Cara Meningkatkan Daya Jual yang Dapat Meroket?


gungunguna
7th December 2015, 07:11 PM
Dunia tidak akan lepas dalam usaha untuk memajukan kesejahteraan suatu individu atau kelompok. Hubungan timbal balik antara manusia dengan alam tentunya adalah hal yang tidak akan pernah terpisahkan. Alam memberikan sumber daya kehidupan manusia dengan memberikan berbagai macam manfaat yang salah satunya adalah dapat menciptakan sebuah produk yang bisa dikonsumsi atau dijual dengan bisnis yang menguntungkan. Begitu juga sebaliknya, manusia harus memberikan timbalan balik kepada alam dengan menjaganya seserius mungkin agar kehidupan manusia lebih terpenuhi dan tetap terjaga akan keadaan yang seharunya terjadi.

Para pengusaha berbagai macam bidang yang ditekuninya, saat ini sedang pada persaingan yang sangat ketat. Berbagai macam produk diluncurkan untuk memenuhi rasa keinginan pelanggan dalam hal kepuasan. Bagi seorang pengusaha atau wirausaha memiliki minat yang tinggi terhapat dunia usaha adalah hal yang tidak asing. Membuka usaha demi menciptakan kesejahteraan konsumen atau pengusaha haruslah dilakukan dengan baik.

Bagi anda seorang pengusaha, berikut ini ada cara meningkatkan penjulan suatu produk dengan baik dan benar berdasarkan hal yang harus dilakukan.
Agar terjual dengan baik, ada cara meningkatkan penjualan (http://eleva.co/2015/12/07/keinginan-yang-kuat-dalam-meningkatkan-daya-jual/) yaitu:

1. Konsisten terhadap produk yang anda pegang.

Konsisten haruslah dimiliki oleh jiwa seorang pengusaha karena hal itu akan memberian perkembangan dan kebertahanan didunia usaha. Apapun produk yang akan anda pasarkan, anda harus konsisten karena hal itu akan menjadi jalan miliki anda sendiri dalam meningkatkan penjualan yang tinggi pada konsumen.

2. Kreativitas yang tinggi.
Gunakan sebuah teknik pemasaran dengan kreativitas yang tinggi. Kreativitas yang harus dimiliki adalah hal yang harus berbeda dari pengusaha lain. Jadi gunakan kreativitas anda yang baik untuk meningkatkan daya jual sebuah produk pada tangan konsumen.

3. Gunakan teknik factor.
Artinya dengan memberikan jumlah lebih dari satu maka hal itu akan memenuhi perkembanganya produk pada tangan konsumen. Teknik factor adalah teknik bagaimana suatu produk dikalikan jumlah pelanggan agar semakin banyak produk yang terjual.

4. Inovasi yang jelas dan berbeda.
Tentunya dengan diiringi inovasi yang baik dalam suatu produk akan memberikan daya minat yang tinggi pada konsumen karena produk yang akan anda hasilkan akan lebih diminati dengan alasannya bebedanya produk yang anda hasilkan dibandingkan dengan yang lainnya.

josadi
9th December 2015, 08:09 PM
nice share, mas gan.

ferryrinaldi
21st December 2015, 08:39 AM
Keren.. iya juga sih masuk akal... thank ya atas sharingnya..

Hendy
26th February 2016, 12:31 AM
Bookmark dulu ajalah ... kapan-kapan di baca lagi ..........