forumku.com logo Forumku Borobudur Budaya Indonesia
forumku  

Go Back   forumku > >
Register Register
Notices

Indonesia Bangga! Main Forum Description

Post New Thread  Reply
 
Thread Tools Search this Thread Display Modes
Old 7th January 2017, 02:31 PM   #1
Sek Des
 
Join Date: 1 Oct 2016
Userid: 5563
Location: Tasikmalaya, Jawa Barat
Posts: 418
Real Name: AnggiDoclo
Likes: 0
Liked 0 Times in 0 Posts
Post Gangguan Kecemasan – Gejala Dan Cara Mencegahnya

Gangguan kecemasan atau dalam istilah medis adalah generalized anxiety disorder yaitu suatu gangguan yang menimbulkan rasa cemas berlebih secara terus-menerus yang di sertai dengan gejala terganggunya aktivitas harian dan produktivitas sehari-hari.

Bagi setiap orang pasti pernah merasakan apa yang namanya cemas, yang mana cemas ini adalah suatu respon tubuh terhadap suatu ancaman. Seringkali kita merasa cemas pada saat anda ancaman seperti lingkungan sekitar rumah yang tidak aman, lingkungan sekolah atau tempat-tempat tertentu yang bisa membahayakan diri kita kapan saja.

Sebenarnya bagi orang yang sering merasakan cemas itu adalah kondisi yang normal saat diri kita terancam bahaya, maka secara otomatis otak akan mengirimkan perintah kepada tubuh untuk mengeluarkan sebuah senyawa yang bernama adrenalin.

Adrenalin ini seringkali menimbulkan rasa kewaspadaan dan memberikan kekuatan untuk tubuh melakukan respon fight or flight (serang atau lari). Dan sebisa mungkin anda tidak menganggap rasa cemas ini sebagai suatu kondisi yang biasa, karena bisa saja rasa cemas ini adalah suatu kondisi gangguan mental yang tanpa anda sadari mengalami hal ini.

Gejala Gangguan Kecemasan
Secara umum, gangguan kecemasan ini memiliki gejala yang mungkin dapat anda deteksi sejak dini. Berikut ada beberapa gejala gangguan kecemasan yang harus anda ketahui, yaitu:
  • Bagi seseorang yang menderita kondisi ini seringkali memperlihatkan kecemasan yang berlangsung cukup lama di setiap harinya meskipun tidak dalam situasi khusus mengancam dirinya.
  • Terjadinya suatu ketegangan seperti gelisah, merasa sakit di bagian kepala, tidak dapat bersantai dengan tenang dan seringkali mengalami gemetaran.
  • Sistem saraf yang seringkali aktif secara abnormal seperti keluarnya keringat dari dalam tubuh, jantung seringkali berdebar-debar, adanya rasa nyeri di bagian lambung, sakit kepala dan mulut terasa kering.
  • Untuk anak-anak akan cenderung rewel pada kondisi apapun.
Sekarang anda sudah mengetahui apa yang menjadi gejala dari gangguan kecemasan ini, dan mungkin dengan adanya gejala ini anda bisa lebih memperhatikan lagi jika anda seringkali merasa cemas. Dan jangan sampai anda membiarkan gangguan seperti ini terus anda rasakan karena akan berakibat buruk bagi diri anda.

Cara Mencegah Gangguan Kecemasan
Berikut ini ada beberapa cara untuk mencegah gangguan kecemasan yang mungkin anda sendiri tidak ingin mengalaminya, untuk lebih jelasnya bisa anda simak ulasan di bawah ini:
  1. Cobalah untuk bersosialisasi dengan lingkungan sekitar
    Biasakan diri anda untuk selalu bersosialisasi, jangan biarkan diri anda selalu merasakan kesendirian, karena jika anda adalah tipe orang yang suka menyendiri anda harus berhati-hati karena anda akan memiliki resiko lebih tinggi terkena gangguan kecemasan. Cobalah untuk bersosialisasi dengan cara bertatap muka dan mengobrol dengan teman atau keluarga anda.
  2. Melakukan teknik relaksasi
    Anda bisa melakukan meditasi, relaksasi otot dan latihan pernapasan. Yang mana cara ini bertujuan untuk mengurangi resiko terkena gangguan kecemasan.
  3. Olahraga yang teratur
    Olahraga merupakan suatu kegiatan yang dapat menyehatkan tubuh, karena melibatkan hampir semua anggota gerak pada tubuh. Cobalah anda lakukan olahraga yang ringan saja seperti bersepeda, berlari atau berenang agar diri anda menjadi lebih santai.
  4. Tidur yang cukup
    Jika anda sering mengalami kurang tidur, anda harus berhati-hati, karena bisa saja anda malah meningkatkan resiko mengalami gangguan kecemasan. Oleh karena itu jika anda tidak ingin mengalaminya, anda bisa mengubah pola tidur anda dengan tidur selama 7-8 jam sehari.
  5. Cobalah untuk mengurangi konsumsi alkohol, nikotin dan kafein
    Jauhilah alkohol, nikotin dan kafein jika anda tidak ingin terkena gangguan kecemasan. Memang jika di lihat sepintas ke 3 jenis tersebut bisa membuat diri kita menjadi lebih santai, namun tanpa anda sadari justru malah akan meningkatkan tingkat kecemasan anda.
  6. Latihlah otak anda untuk bisa tetap tenang
    Cobalah untuk selalu berpikir positif akan semua keadaan atau situasi yang akan anda hadapi, jangan sampai anda terlalu berpikiran negatif jika tidak ingin terkena gangguan kecemasan ini.
Inilah penjelasan lengkap dari gangguan kecemasan yang dapat anda ketahui, karena dengan anda mengetahui apa gejala dan bagaimana cara mencegah gangguan kecemasan ini diri anda dapat terhindar dari kondisi tersebut.

Baca juga artikel lainnya di http://www.tokoacep.us/
anggisaputra is offline   Reply With Quote
Sponsored Links
Post New Thread  Reply

Bookmarks



Similar Threads
Thread Thread Starter Forum Replies Last Post
Cara Mudah Untuk Mencegah Gangguan Pendengaran anggisaputra Indonesia Bangga! 1 17th June 2019 11:30 PM
Cara Mengatasi Gangguan Fungsi Hati sulaemandiki Health Kesehatan 1 15th October 2015 01:14 PM
Cara Mengatasi Gangguan Saraf Optik sulaemandiki Health Kesehatan 3 28th September 2015 01:51 PM
Cara mengatasi sesak nafas dengan cepat dan tips mencegahnya lilis Health Kesehatan 1 10th September 2015 01:11 PM
Cara Mengobati Gangguan Fungsi Ginjal yantihae Health Kesehatan 1 6th November 2014 01:36 PM


Currently Active Users Viewing This Thread: 1 (0 members and 1 guests)
 
Thread Tools Search this Thread
Search this Thread:

Advanced Search
Display Modes

Posting Rules
You may not post new threads
You may not post replies
You may not post attachments
You may not edit your posts

BB code is On
Smilies are On
[IMG] code is On
HTML code is Off

Forum Jump


All times are GMT +7. The time now is 06:38 PM.


forumku.com is supported by and in collaboration with

forumku.com kerja sama promosi kiossticker.com 5 December 2012 - 4 Maret 2013 Web Hosting Indonesia forumku.com kerja sama promosi my-adliya.com forumku.com kerja sama promosi situsku.com

Promosi Forumku :

CakeDefi Learn to Earn

Positive Collaboration :

positive collaboration: yukitabaca.com positive collaboration: smartstore.com positive collaboration: lc-graziani.net positive collaboration: Info Blog

Media Partners and Coverages :

media partner and coverage: kompasiana.com media partner and coverage: wikipedia.org media partner and coverage: youtube.com

forumku.com
A Positive Indonesia(n) Community
Merajut Potensi untuk Satu Indonesia
Synergizing Potentials for Nation Building

Powered by vBulletin® Version 3.8.7
Copyright ©2000 - 2024, vBulletin Solutions, Inc.
Search Engine Optimisation provided by DragonByte SEO v2.0.37 (Lite) - vBulletin Mods & Addons Copyright © 2024 DragonByte Technologies Ltd.
Google Find us on Google+

server and hosting funded by:
forumku.com kerja sama webhosting dan server
no new posts