forumku.com logo Forumku Borobudur Budaya Indonesia
forumku  

Go Back   forumku > > >
Register Register
Notices

Forum Militer dan Pertahanan | Defence and Military Forum Militer dan Pertahanan Indonesia.

Post New Thread  Reply
 
Thread Tools Search this Thread Display Modes
Old 27th November 2014, 11:18 AM   #1
KaDes Forumku
 
Join Date: 2 Nov 2014
Userid: 2780
Posts: 711
Likes: 0
Liked 4 Times in 4 Posts
Default Rudal Barak 8 Sergap Yakhont


Rudal permukaan ke udara Barak 8 Israel dinyatakan berhasil menyergap rudal jelajah anti-kapal Yakhont dalam sebuah uji coba yang dilakukan Angkatan Laut Israel.

Israel Channel 2 dan israeldefense.com melaporkan bahwa Angkatan Laut Israel telah sukses melakukan tes rahasia terhadap rudal Barak 8, yang dirancang untuk mempertahankan kapal dari serangan rudal jelajah anti kapal Yakhont yang banyak digembar-gemborkan.

Angkatan Laut Israel melakukan uji coba beberapa bulan yang lalu. Upgrade sistem rudal barak 8 ini dirancang untuk memberikan perlindungan terhadap kapal dari rudal jelajah. Selain itu, sistem ini mampu melindungi rig minyak di laut, yaitu – untuk memberikan perlindungan bagi zona ekonomi eksklusif Israel dan sumber energi yang paling penting.

Dalam ujicoba itu rudal sasaran (Yakhont) diluncurkan dari laut, dan rudal Barak yang diluncurkan dari angkatan laut berhasil mencegatnya.

Sumber militer Israel menegaskan keberhasilan ujicoba ini memberikan jawaban atas ancaman pelayaran kapal mereka. Upgrade sistem ini dikembangkan oleh Rafael dan Israel Aircraft Industries, dan sebuah perusahaan Italia yang memproduksi simulator rudal.

Indian Navy Disuplai Rudal Barak
Terkait kesuksesan itu, Perdana Menteri India Narendra Modi memberikan persetujuan akhir untuk pembelian 262 rudal Barak-I Israel untuk Angkatan Laut India yang akan memberikan dorongan lebih lanjut untuk kemampuan India. Keputusan itu dibuat awal bulan ini oleh Komite Keamanan India yang dipimpin oleh Perdana Menteri Modi.

Keputusan ini dianggap sebagai terobosan besar dalam mencairkan hubungan pertahanan Indo-Israel yang sempat terhenti, setelah serangkaian tuduhan penyuapan terhadap mantan pejabat pemerintah pro-Israel dan anggota elit pertahanan India.

Kesepakatan baru ini akan membuat India menyiapkan dana $ 144 juta dan membuka jalan bagi kontrak pertahanan lebih lanjut dengan Israel. Menurut pejabat Israel yang tidak mau disebut namanya, pengiriman rudal Barak Israel akan dimulai pada 2015 dan sekitar empat belas kapal Indian Naval diharapkan akan dilengkapi dengan Barak-1.
supry is offline   Reply With Quote
Sponsored Links
Post New Thread  Reply

Bookmarks



Similar Threads
Thread Thread Starter Forum Replies Last Post
Kohanudnas TNI sangat perlukan pesawat buru sergap supry Forum Militer dan Pertahanan | Defence and Military 0 18th November 2014 10:10 AM
Rudal Indonesia (Pengembangan Peluru kendali RKN 200) supry Forum Militer dan Pertahanan | Defence and Military 0 15th November 2014 02:15 PM
Kaji Ulang Rencana Beli Rudal alnpr Forum Militer dan Pertahanan | Defence and Military 1 22nd June 2013 11:16 PM
RI Akan Mampu Produksi Rudal C-705 andi.teguh Forum Militer dan Pertahanan | Defence and Military 1 13th February 2013 11:30 AM
Uji Coba Senjata Strategis Rudal Yakhont Tenggelamkan Eks KRI Teluk Berau admin Forum Militer dan Pertahanan | Defence and Military 1 12th February 2013 06:15 PM


Currently Active Users Viewing This Thread: 1 (0 members and 1 guests)
 
Thread Tools Search this Thread
Search this Thread:

Advanced Search
Display Modes

Posting Rules
You may not post new threads
You may not post replies
You may not post attachments
You may not edit your posts

BB code is On
Smilies are On
[IMG] code is On
HTML code is Off

Forum Jump


All times are GMT +7. The time now is 06:29 AM.


forumku.com is supported by and in collaboration with

forumku.com kerja sama promosi kiossticker.com 5 December 2012 - 4 Maret 2013 Web Hosting Indonesia forumku.com kerja sama promosi my-adliya.com forumku.com kerja sama promosi situsku.com

Promosi Forumku :

CakeDefi Learn to Earn

Positive Collaboration :

positive collaboration: yukitabaca.com positive collaboration: smartstore.com positive collaboration: lc-graziani.net positive collaboration: Info Blog

Media Partners and Coverages :

media partner and coverage: kompasiana.com media partner and coverage: wikipedia.org media partner and coverage: youtube.com

forumku.com
A Positive Indonesia(n) Community
Merajut Potensi untuk Satu Indonesia
Synergizing Potentials for Nation Building

Powered by vBulletin® Version 3.8.7
Copyright ©2000 - 2024, vBulletin Solutions, Inc.
Search Engine Optimisation provided by DragonByte SEO v2.0.37 (Lite) - vBulletin Mods & Addons Copyright © 2024 DragonByte Technologies Ltd.
Google Find us on Google+

server and hosting funded by:
forumku.com kerja sama webhosting dan server
no new posts