forumku.com logo Forumku Borobudur Budaya Indonesia
forumku  

Go Back   forumku > >
Register Register
Notices

Forum Kulinerku Makan Makan Main Forum Description

Post New Thread  Reply
 
Thread Tools Search this Thread Display Modes
Old 15th May 2015, 10:18 PM   #1
Sek Des
 
Join Date: 3 Nov 2014
Userid: 2790
Posts: 383
Likes: 0
Liked 5 Times in 5 Posts
Talking Resep Brownies Kukus Lembut, Empuk dan Enak

Kue Brownies kukus adalah kue favorite, bagaimana dengan anda? Si hitam manis ini selalu membuat air liur saya mengucur setiap melihatnya. Warna coklat yang kaya dan alami yang menggugah selera memang menjadi ciri khas kue brownies kukus yang satu ini.

Kue brownies sendiri dibagi menjadi dua yakni kue brownies panggang serta kue brownies kukus. Keduanya sama-sama enak, tergantung selera penikmatnya saja. Namun kali ini akan disajikan resep kue brownies kukus yang lezat serta cara membuatnya berikut ulasan lengkapnya.



Bahan-Bahan:
  • Terigu 500 gram
  • Telur 5 butir
  • Gula 70 gram
  • Margarine 70 gram
  • Dark cooking chocolate yang dilelehkan 100 gram
  • Coklat bubuk 4 sdm
  • Emulfisier 1 sdt
  • Garam 1 sdt
  • Minyak 200 ml

Bahan lapisan brownies kukus :
  • Sedikit adonan bahan kue
  • Susu kental manis 100 ml

Cara membuat brownies kukus :
  • Campurkan margarine, telur, gula, emulfisier hingga tercampur rata.
  • Masukan terigu dan coklat bubuk secara perlahan sambil terus diaduk.
  • Masukan minyak dan dark cooking chocolate yang telah dilelehkan. Terus diaduk hingga tercampur rata
  • Ambil kira-kira tiga sendok makan dari adonan tersebut dan pisahkan.
  • Tuangkan susu kental manis pada tiga sendok adonan tersebut.
  • Aduk hingga merata (selanjutnya disebut campuran 6), kemudian sisihkan.
  • Sisa adonan brownies dibagi menjadi dua bagian.
  • Tuangkan satu bagian pada loyang yang telah dilapisi kertas panggang.
  • Siapkan panci kukusan yang telah diisi air, panaskan terlebih dahulu. Bungkus tutup panci dengan kain agar nantinya tidak ada uap air yang menetasi adonan brownies yang diletakan dibawahnya.
  • Kukus adonan kue selama kurang lebih 20 menit.
  • Setelah 20 menit, tuang campuran 6 diatas permukaan kue dan ratakan menggunakan sendok. Kukus kembali dalam panci selama 5 menit.
  • Setelah lima menit berlangsung, tuangkan kembali sisa adonan brownies keatas permukaan campuran 6.
  • Kukus kembali dalam kurun waktu kurang lebih 30 menit
  • Brownies kukus siap diangkat dan dihidangkan. Anda bisa menghiasnya bila perlu.

Sumber: Resep Brownies Kukus
HeadlineNews is offline   Reply With Quote
Sponsored Links
Post New Thread  Reply

Bookmarks



Similar Threads
Thread Thread Starter Forum Replies Last Post
Resep donat Goreng Isi Coklat Empuk dan Enak HeadlineNews Forum Kulinerku Makan Makan 2 14th June 2019 01:10 AM
Resep donat kentang lembut dan empuk HeadlineNews Dapur Forumku 0 11th May 2015 11:07 AM
Resep Cake Kukus Lembut Manis dan Gurih HeadlineNews Dapur Forumku 0 2nd May 2015 11:04 AM
Resep Kue Tart Coklat Kukus Enak Fahlevi Forum Kulinerku Makan Makan 0 3rd December 2014 12:54 PM
Resep donat empuk ubi ungu enak praktis iqbal7 Forum Kulinerku Makan Makan 0 2nd November 2014 11:34 AM


Currently Active Users Viewing This Thread: 1 (0 members and 1 guests)
 
Thread Tools Search this Thread
Search this Thread:

Advanced Search
Display Modes

Posting Rules
You may not post new threads
You may not post replies
You may not post attachments
You may not edit your posts

BB code is On
Smilies are On
[IMG] code is On
HTML code is Off

Forum Jump


All times are GMT +7. The time now is 08:59 PM.


forumku.com is supported by and in collaboration with

forumku.com kerja sama promosi kiossticker.com 5 December 2012 - 4 Maret 2013 Web Hosting Indonesia forumku.com kerja sama promosi my-adliya.com forumku.com kerja sama promosi situsku.com

Promosi Forumku :

CakeDefi Learn to Earn

Positive Collaboration :

positive collaboration: yukitabaca.com positive collaboration: smartstore.com positive collaboration: lc-graziani.net positive collaboration: Info Blog

Media Partners and Coverages :

media partner and coverage: kompasiana.com media partner and coverage: wikipedia.org media partner and coverage: youtube.com

forumku.com
A Positive Indonesia(n) Community
Merajut Potensi untuk Satu Indonesia
Synergizing Potentials for Nation Building

Powered by vBulletin® Version 3.8.7
Copyright ©2000 - 2024, vBulletin Solutions, Inc.
Search Engine Optimisation provided by DragonByte SEO v2.0.37 (Lite) - vBulletin Mods & Addons Copyright © 2024 DragonByte Technologies Ltd.
Google Find us on Google+

server and hosting funded by:
forumku.com kerja sama webhosting dan server
no new posts