forumku.com logo Forumku Borobudur Budaya Indonesia
forumku  

Go Back   forumku > >
Register Register
Notices

Indonesia Bangga! Main Forum Description

Post New Thread  Reply
 
Thread Tools Search this Thread Display Modes
Old 28th December 2016, 12:58 PM   #1
Sek Des
 
Join Date: 1 Oct 2016
Userid: 5563
Location: Tasikmalaya, Jawa Barat
Posts: 418
Real Name: AnggiDoclo
Likes: 0
Liked 0 Times in 0 Posts
Post Bahaya Dari Kekurangan Dan Kelebihan Mengkonsumsi Air Putih

Dengan mengkonsumsi air putih, mungkin sudah merupakan suatu hal yang sudah biasa kita lakukan di kehidupan sehari-hari. Malahan tidak lupa juga air putih ini seringkali kita bawa saat ingin beraktivitas, bisa itu bekerja atau bermain.

Tapi seringkali diantara kita yang mengkonsumsi air putih ini secara berlebih tanpa mengetahui efek bahaya yang akan di terima oleh tubuh, dan juga tidak hanya itu mungkin seringkali kita melihat atau bahkan diri kita sendiri yang mengalami kurangnya mengkonsumsi air putih karena di sebabkan oleh sibuknya aktivitas harian dan asyiknya melakukan kegiatan yang kita sukai.

Padahal jika anda mengetahui dampak buruk kelebihan dan kekurangan mengkonsumsi air putih, mungkin anda akan kaget karena efek buruk dari kelebihan dan kekurangan mengkonsumsi air putih ini di mulai dari masalah yang ringan hingga masalah yang berat sekalipun akan menyerang tubuh anda.

Maka dari itu supaya anda bisa mengetahui bahaya dari kelebihan dan kekurangan mengkonsumsi air putih, pada kesempatan kali ini saya akan mengajak anda untuk bersama-sama membahas mengenai bahaya apa yang di timbulkan bagi tubuh, untuk itu agar lebih jelasnya bisa anda simak penjelasan berikut ini.

Bahaya yang diakibatkan karena kurangnya mengkonsumsi air putih
Akibat kurangnya mengkonsumsi air putih maka akan dapat menyebabkan hal yang buruk pada kesehatan anda, juga dapat memberi dampak kronis bagi sistem pencernaan terutama ginjal. Untuk bertahan hidup memang manusia sangat sekali membutuhkan apa yang namanya makanan dan minuman sebagai bahan bakar dalam menjalankan berbagai aktivitas. Dan di bawah ini ada beberapa bahaya yang akan di alami jika kurangnya minum air putih, diantaranya:
  1. Akan mengalami kekurangan garam dan cairan tubuh
  2. Akan mudah terserang dehidrasi
  3. Dapat menyebabkan gejala yang fatal yaitu kematian
  4. Dapat mengganggu fungsi dan kinerja otak
  5. Mengakibatkan rusaknya lapisan perut
  6. Terkena radang pada sendi
  7. Rentan terserang tekanan darah tinggi
  8. Kondisi kulit jadi memburuk
  9. Akan mengalami masalah pada ginjal
  10. Terkena infeksi kandung kemih
  11. Terjadi penambahan berat badan
Bukan hanya kurang minum air putih saja yang dapat membahayakan tubuh, tapi dengan kelebihan mengkonsumsinya justru akan sama bahayanya untuk tubuh. Ingin tahu bahaya apa yang di timbulkan jika kelebihan mengkonsumsi air putih? Coba anda simak penjelasan di bawah ini.

Bahaya yang di akibatkan karena kelebihan mengkonsumsi air putih
Sama seperti pada saat tubuh kekurangan cairan, kelebihan asupan cairan di dalam tubuh juga akan berdampak buruk bagi kesehatan. Dan ada beberapa gejala yang akan di alami oleh tubuh jika kelebihan cairan, diantaranya:
  1. Tangan dan kaki akan terasa dingin
  2. Seringnya buang air kecil
  3. Suhu tubuh menjadi rendah
  4. Mengalami migrain atau sakit kepala
  5. Timbulnya rasa panik dan cemas
  6. Kulit terasa kering
  7. Detak jantung menjadi tidak beraturan
  8. Terjadi gangguan mood
  9. Penglihatan menjadi kabur
  10. Tekanan darah menjadi rendah
Beberapa kalangan di masyarakat mungkin memiliki anggapan bahwa dengan mengkonsumsi lebih banyak air akan sangat baik bagi kesehatan. Padahal pada dasarnya hal itu adalah hal yang sangat membahayakan tubuh. Dan ini ada dampak buruk yang di sebabkan karena terlalu banyaknya mengkonsumsi air putih.

Dampak buruk dari mengkonsumsi air putih terlalu banyak bagi tubuh

Dari kasus-kasus sebelumnya yang sudah memakan jiwa seseorang karena mengkonsumsi air putih secara berlebih, dan sekarang kita sudah tahu bahwa dengan mengkonsumsi air putih secara berlebih akan dapat memberikan efek buruk yang dapat mengganggu kesehatan, bahkan tidak hanya itu, dengan kelebihan cairan akan dapat berdampak pada kematian.

Berikut ini ada beberapa bahaya yang di akibatkan karena kelebihan cairan dalam tubuh, yaitu:
  • Akan meningkatkan volume darah
  • Dapat mengganggu fungsi ginjal
  • Terjadinya pembengkakan sel-sel darah
  • Mengalami gizi buruk
  • Dapat menguras kandungan kalium yang ada di dalam tubuh
  • Mengidap gangguan hiponatremia
Itulah bahaya dari kekurangan dan kelebihan mengkonsumsi air putih yang dapat berakibat buruk bagi kesehatan. Oleh karena itu cobalah untuk mengkonsumsi air putih sebanyak 8 gelas atau setara dengan 1,5 sampai 2 liter air perhari, agar anda bisa mendapatkan manfaat dari air putih ini.

Baca juga artikel terkait lainnya: Bahaya Air Minum Kemasan Bagi Kesehatan

Demikian informasi seputar bahaya kekurangan dan kelebihan mengkonsumsi air putih bagi kesehatan ini saya buat, semoga dapat bermanfaat bagi anda selaku pembaca artikel ini. Sekian dari saya Terima kasih
anggisaputra is offline   Reply With Quote
Sponsored Links
Post New Thread  Reply

Bookmarks



Similar Threads
Thread Thread Starter Forum Replies Last Post
Bahaya yang akan timbul dari terlalu banyak mengkonsumsi minuman dalam kemasan teniindriyani Forum Kesehatan 1 11th June 2019 12:29 PM
Kelebihan dan Kekurangan Asuransi Kesehatan Murni muhammadmubasirin Forum Kesehatan 1 10th June 2019 09:03 PM
Bahaya Kekurangan Sel Darah Putih asyifaherbal33 Forumku the Lounge 2 13th October 2017 02:03 PM
Kelebihan dan Kekurangan Nissan Evalia Otomotif Bandung Mobil 0 11th March 2016 09:22 PM
Kelebihan dan kekurangan Suzuki APV Arena Otomotif Bandung Mobil 0 11th March 2016 08:52 PM


Currently Active Users Viewing This Thread: 1 (0 members and 1 guests)
 
Thread Tools Search this Thread
Search this Thread:

Advanced Search
Display Modes

Posting Rules
You may not post new threads
You may not post replies
You may not post attachments
You may not edit your posts

BB code is On
Smilies are On
[IMG] code is On
HTML code is Off

Forum Jump


All times are GMT +7. The time now is 07:02 PM.


forumku.com is supported by and in collaboration with

forumku.com kerja sama promosi kiossticker.com 5 December 2012 - 4 Maret 2013 Web Hosting Indonesia forumku.com kerja sama promosi my-adliya.com forumku.com kerja sama promosi situsku.com

Promosi Forumku :

CakeDefi Learn to Earn

Positive Collaboration :

positive collaboration: yukitabaca.com positive collaboration: smartstore.com positive collaboration: lc-graziani.net positive collaboration: Info Blog

Media Partners and Coverages :

media partner and coverage: kompasiana.com media partner and coverage: wikipedia.org media partner and coverage: youtube.com

forumku.com
A Positive Indonesia(n) Community
Merajut Potensi untuk Satu Indonesia
Synergizing Potentials for Nation Building

Powered by vBulletin® Version 3.8.7
Copyright ©2000 - 2024, vBulletin Solutions, Inc.
Search Engine Optimisation provided by DragonByte SEO v2.0.37 (Lite) - vBulletin Mods & Addons Copyright © 2024 DragonByte Technologies Ltd.
Google Find us on Google+

server and hosting funded by:
forumku.com kerja sama webhosting dan server
no new posts