forumku.com logo Forumku Borobudur Budaya Indonesia
forumku  

Go Back   forumku > > > >
Register Register
Notices

Urban and City Development Main Forum Description

Post New Thread  Reply
 
Thread Tools Search this Thread Display Modes
Old 11th September 2015, 05:55 PM   #1
KaDes Forumku
 
Join Date: 16 Feb 2015
Userid: 3276
Posts: 1,017
Likes: 0
Liked 5 Times in 5 Posts
Default Bantul operasikan 12 pompa bantu irigasi pertanian

Bantul (ANTARA News) - Dinas Sumber Daya Air Kabupaten Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta, selama musim kemarau mengoperasikan sebanyak 12 pompa untuk mengangkat air dari sungai guna membantu petani dalam pemenuhan kebutuhan air irigasi pertanian.

"Untuk daerah lahan pertanian yang sulit irigasi, kami memanfaatkan pompa air khusus untuk menyedot air sungai, ada 12 pompa air yang sudah disiapkan," kata Kepala Bidang Operasional dan Pemeliharaan Jaringan Irigasi, Dinas SDA Bantul, Wagiyo di Batul, Rabu.

Menurut dia, 12 pompa air yang disediakan dinas berkapasitas 3 inci tersebut untuk membantu petani yang kesulitan irigasi pertanian selama musim kemarau, mengingat potensi air yang mengalir ke saluran irigasi dari sumber mata air berkurang.

Ia mengatakan, 12 pompa air tersebut tersebar di sejumlah wilayah yang lagan pertanian sulit air seperti Desa Trimulyo Jetis, kemudian wilayah Sungai Progo di Srandakan dan wilayah perbukitan Dlingo berpotensi kesulitan irigasi.

"Dari dinas juga membantu bahan bakar solar (solar) untuk operasikan pompa air, kami juga mempunyai petugas dinas yang selalu siap untuk membantu petani dan memantau kondisi air sungai," kata Wagiyo.

Menurut dia, pompa untuk membantu kelompok tani tersebut sudah merupakan program sejak lama dan mulai rutin dilaksanakan dalam dua sampai tiga tahun terakhir, dalam mengoperasikan pompa air pihaknya melibatkan juru pemantau air.

"Pompa air tidak perlu dikembalikan ke dinas, karena sudah memiliki rumah sendiri, akan tetapi hanya dioperasionalkan pada masa kemarau dan khusus mengambil air sungai," katanya.

Ia mengatakan, semua pompa air tersebut sudah beroperasi sejak Juli sampai September ini dengan kebutuhan bahan bakar solar per hari sebanyak 20 liter, namun pemanfaatan menyesuaikan dengan kebutuhan air irigasi.

"Sebagian besar pompa sudah beroperasi sejak Juli 2015, dan kemungkinan masih berlanjut sampai Oktober-November, karena sesuai perkiraan BMKG musim kemarau berakhir sampai November," katanya.
















http://www.antaranews.com/berita/516...gasi-pertanian
partisusanti is offline   Reply With Quote
Sponsored Links
Post New Thread  Reply

Bookmarks



Similar Threads
Thread Thread Starter Forum Replies Last Post
Swasembada Pangan dan Pembangunan Irigasi agusjember Indonesia Membangun! 3 29th September 2016 03:15 PM
Bantul hijaukan 35 hektare lahan kritis partisusanti Nature and Environment 0 28th March 2015 04:28 PM
Bantul kembangkan kawasan wisata bakau Pantai Baros partisusanti D.I. Yogyakarta 0 15th March 2015 08:48 PM
Pemkab Bantul Dorong Petani Bangun Rumah Burung Hantu partisusanti D.I. Yogyakarta 0 8th March 2015 10:44 AM
Banjir, Ratusan Titik Irigasi Rusak partisusanti Infrastructure, Transportation and Communication! 0 3rd March 2015 12:56 PM


Currently Active Users Viewing This Thread: 1 (0 members and 1 guests)
 
Thread Tools Search this Thread
Search this Thread:

Advanced Search
Display Modes

Posting Rules
You may not post new threads
You may not post replies
You may not post attachments
You may not edit your posts

BB code is On
Smilies are On
[IMG] code is On
HTML code is Off

Forum Jump


All times are GMT +7. The time now is 08:16 AM.


forumku.com is supported by and in collaboration with

forumku.com kerja sama promosi kiossticker.com 5 December 2012 - 4 Maret 2013 Web Hosting Indonesia forumku.com kerja sama promosi my-adliya.com forumku.com kerja sama promosi situsku.com

Promosi Forumku :

CakeDefi Learn to Earn

Positive Collaboration :

positive collaboration: yukitabaca.com positive collaboration: smartstore.com positive collaboration: lc-graziani.net positive collaboration: Info Blog

Media Partners and Coverages :

media partner and coverage: kompasiana.com media partner and coverage: wikipedia.org media partner and coverage: youtube.com

forumku.com
A Positive Indonesia(n) Community
Merajut Potensi untuk Satu Indonesia
Synergizing Potentials for Nation Building

Powered by vBulletin® Version 3.8.7
Copyright ©2000 - 2024, vBulletin Solutions, Inc.
Search Engine Optimisation provided by DragonByte SEO v2.0.37 (Lite) - vBulletin Mods & Addons Copyright © 2024 DragonByte Technologies Ltd.
Google Find us on Google+

server and hosting funded by:
forumku.com kerja sama webhosting dan server
no new posts