forumku.com logo Forumku Borobudur Budaya Indonesia
forumku  

Go Back   forumku > > >
Register Register
Notices

Kesehatan Wanita Forum ini Membutuhkan Moderator, Silakan mendaftar !!!

Post New Thread  Reply
 
Thread Tools Search this Thread Display Modes
Old 4th January 2013, 04:31 PM   #1
[M]
newbie
 
andi.teguh's Avatar
 
Join Date: 22 Sep 2012
Userid: 285
Location: http://www.forumku.com
Posts: 1,375
Real Name: andi teguh
Likes: 0
Liked 228 Times in 169 Posts
Default Tips Cara Mengencangkan Kulit Wajah




Tiap wanita tentunya menginginkan kulit wajah yang kencang, bebas keriput, bebas kerutan dan selalu terlihat awet muda. Kini ada cara mudah yang dapat kamu lakukan di rumah untuk merawat dan mendapatkan kulit wajah yang sehat dan kencang. Cara perawatan kulit wajah ini menggunakan beberapa bahan alami seperti telur, madu, minyak zaitun, lemon dan bahkan menggunakan buah pisang. Cara pemakaiannya pun cukup mudah, hanya digunakan sebagai masker wajah. Berikut adalah cara membuatnya :

- Telur dan Madu
Ambil putih telur, dan sisihkan kuningnya. Campurkan dengan 1 sendok makan madu. Lalu, oleskan pada permukaan wajah hingga rata. Pijat-pijat sebentar, lalu didiamkan selama 30 menit. Jika telah mengering, bilaslah dengan air hangat dan air dingin secara bergantian.

- Minyak zaitun dan Lemon
Ambil 1 sendok makan minyak zaitun, perasan air lemon, setengah cangkir oatmeal instant yang sudah di masak dan telah didinginkan dan putih telur.
Campurkan bahan-bahan yang sudah disiapkan tadi lalu oleskan pada wajah dan leher secara merata biarkan selama 15 sampai 30 menit. Kemudian bilas dengan air hangat lalu dapat dilanjutkan dengan mengoleskan pelembab sesuai kondisi wajah seperti biasa.

- Pisang
Lumatkan satu atau dua buah pisang sampai hancur dan lembut hingga menyerupai krim, oleskan keseluruh permukaan wajah dan biarkan selama 30 menit kemudian bilas dengan air hangat.

Cukup mudah bukan?
Demikian tips cara mengencangkan kulit wajah, selamat mencoba dan semoga bermanfaat.



sumber
__________________


andi.teguh is offline   Reply With Quote
Sponsored Links
Post New Thread  Reply

Bookmarks



Similar Threads
Thread Thread Starter Forum Replies Last Post
Keriput Hilang Dengan Tips Mengencangkan Kulit Wajah! qomareza Forum Wanita dan Perempuan 7 20th June 2017 10:30 AM
5 Tips menjaga kesehatan kulit wajah firli_andriani Sehat dan Cantik 1 4th October 2016 07:54 AM
Tips Cara Memutihkan Kulit Wajah Dengan Cream Sari sridaniati18 Kesehatan Wanita 5 8th January 2016 08:03 AM
Tips Kulit Wajah Bebas Jerawat srimaryati Health Kesehatan 1 2nd October 2015 09:52 PM
Mengencangkan Kulit Wajah qomareza Forum Wanita dan Perempuan 1 15th January 2015 04:13 PM


Currently Active Users Viewing This Thread: 1 (0 members and 1 guests)
 
Thread Tools Search this Thread
Search this Thread:

Advanced Search
Display Modes

Posting Rules
You may not post new threads
You may not post replies
You may not post attachments
You may not edit your posts

BB code is On
Smilies are On
[IMG] code is On
HTML code is Off

Forum Jump


All times are GMT +7. The time now is 12:24 AM.


forumku.com is supported by and in collaboration with

forumku.com kerja sama promosi kiossticker.com 5 December 2012 - 4 Maret 2013 Web Hosting Indonesia forumku.com kerja sama promosi my-adliya.com forumku.com kerja sama promosi situsku.com

Promosi Forumku :

CakeDefi Learn to Earn

Positive Collaboration :

positive collaboration: yukitabaca.com positive collaboration: smartstore.com positive collaboration: lc-graziani.net positive collaboration: Info Blog

Media Partners and Coverages :

media partner and coverage: kompasiana.com media partner and coverage: wikipedia.org media partner and coverage: youtube.com

forumku.com
A Positive Indonesia(n) Community
Merajut Potensi untuk Satu Indonesia
Synergizing Potentials for Nation Building

Powered by vBulletin® Version 3.8.7
Copyright ©2000 - 2024, vBulletin Solutions, Inc.
Search Engine Optimisation provided by DragonByte SEO v2.0.37 (Lite) - vBulletin Mods & Addons Copyright © 2024 DragonByte Technologies Ltd.
Google Find us on Google+

server and hosting funded by:
forumku.com kerja sama webhosting dan server
no new posts