forumku.com logo Forumku Borobudur Budaya Indonesia
forumku  

Go Back   forumku > > >
Register Register
Notices

Business and Economy! Main Forum Description

Post New Thread  Reply
 
Thread Tools Search this Thread Display Modes
Old 12th September 2015, 07:45 AM   #1
Wakil Camat
 
Join Date: 31 Oct 2014
Userid: 2758
Location: SmovieX.com | Tempat nonton dan download Film | Sering-sering berkunjung yah!
Posts: 3,641
Likes: 41
Liked 5 Times in 5 Posts
Default Lima Kiat Menabung untuk Libur Tahunanmu

Quote:
LIBURAN tahunan termasuk hal yang paling penting untuk sebagian orang. Tak perduli dengan badai atau krisis ekonomi menerpa kantong, liburan tahunan tetap terjadwal di kalender. Bahkan orang-orang ini sudah menentukan tempat liburan yang akan didatangi jauh-jauh hari.

Lalu bagaimana dengan Kamu yang kebetulan berpenghasilan pas-pasan dan ingin berlibur tahunan? Apakah itu mungkin?

Jawabannya kenapa tidak mungkin? Siapa pun bisa menikmati liburan tahunan selama memiliki dana yang cukup untuk itu. Yang penting Kamu harus mulai melakukan beberapa hal produktif untuk mengumpulkan dana liburan tahunan. Caranya tidak sulit kok. Check this out:

• Merubah Gaya Hidup

Mulai dari sekarang rubahlah gaya hidup boros yang Kamu jalani.

Pelan-pelan kurangi pengeluaran-pengeluaran yang tak perlu, seperti nongkrong di kafe, shopping dan merokok. Bayangkan bila uang yang Kamu pergunakan untuk hal-hal tersebut ditabung. Pasti dana libur tahunan akan terkumpul sesuai dengan yang direncanakan.

• Menabung

Sisihkan sedikit demi sedikit penghasilan yang Kamu dapat untuk ditabung. Kalau bisa Kamu menambung dana liburan tahunan dengan target tertentu, sehingga tabungan cepat gendut.

Untuk menghindari kebosanan menabung, baiknya Kamu mulai mencari informasi yang berhubungan dengan tempat Kamu akan berlibur, seperti harga cottage menginap, tempat makan yang enak tapi murah dan lain-lain.

Dengan mengumpulkan informasi itu, dijamin Kamu akan semakin bersemangat menabung.

Baca juga: Mau Makan Enak Sambil Berhemat Rp2.3 Juta Pertahun?

• Kerja Sampingan

Kamu bisa mengambil pekerjaan sampingan di luar pekerjaan yang Kamu lakukan sekarang. Hasilnya bisa menambah tabungan untuk berlibur.

Beberapa diantaranya adalah jualan secara online, berjualan pulsa, atau menjadi perantara bisnis. Kegiatan sampingan tadi tidak membutuhkan modal dan bisa dilakukan tanpa menyita waktu.

Intinya, apa pun keahlian yang Kamu miliki, bisa Kamu jadikan uang.

• Jual Barang Bekas yang Kamu Miliki

Kegiatan satu ini memiliki beberapa keuntungan. Yang pertama bisa mengurangi barang-barang yang tak terpakai. Daripada memenuhi rumah, lebih baik kamu pilah-pilah dan dijual. Hasilnya pasti lumayan. Keuntungan yang kedua, kamu bisa mendapatkan uang tambahan liburan.

Untuk menjualnya, Kamu tidak perlu susah payah karena bisa diiklankan langsung melalui website online yang kini menjamur di Indonesia. Kamu hanya perlu duduk menunggu telpon dari orang yang membutuhkan barang tadi.

• Berburu Liburan Gratis

Saat ini banyak biro travel wisata bermunculan dengan program hadiahnya. Salah satunya adalah promo gratis untuk satu orang bila bisa mengumpulkan sejumlah orang untuk ikut berwisata . Kamu dapat menawarkan program liburan ke beberapa teman, untuk mendapatkan jatah liburan untuk satu orang.

Cara lain bisa dengan membeli produk tertentu di mall-mall yang memberikan hadiah berwisata secara gratis. Meskipun cara ini kurang begitu efektif, tetapi siapa tahu Kamu beruntung!

Kalau kamu masih membutuhkan modal untuk usaha kamu, manfaatkan fasilitas KTA dari berbagai bank penyedia, bandingkan beberapa produk KTA sekarang, klik di sini!

Berita ini pertama kali dipublikasikan oleh:
Halo Money.co.id
sucyresky is offline   Reply With Quote
Sponsored Links
Post New Thread  Reply

Bookmarks



Similar Threads
Thread Thread Starter Forum Replies Last Post
Dapat Uang Lebaran, Sebaiknya Sisihkan 10% untuk Menabung sucyresky Business and Economy! 0 6th July 2015 07:27 AM
Kiat Ibu Single Parent Siapkan Dana untuk Kuliah Anak sucyresky Business and Economy! 0 22nd June 2015 08:05 AM
Mau Bisnis Kue Lebaran? Menabung Dulu untuk Modalnya sucyresky Business and Economy! 0 13th June 2015 08:36 AM
Kiat Hemat Rio Febrian Hadapi Pengeluaran untuk Anak sucyresky Business and Economy! 0 14th December 2014 08:03 AM


Currently Active Users Viewing This Thread: 1 (0 members and 1 guests)
 
Thread Tools Search this Thread
Search this Thread:

Advanced Search
Display Modes

Posting Rules
You may not post new threads
You may not post replies
You may not post attachments
You may not edit your posts

BB code is On
Smilies are On
[IMG] code is On
HTML code is Off

Forum Jump


All times are GMT +7. The time now is 05:28 PM.


forumku.com is supported by and in collaboration with

forumku.com kerja sama promosi kiossticker.com 5 December 2012 - 4 Maret 2013 Web Hosting Indonesia forumku.com kerja sama promosi my-adliya.com forumku.com kerja sama promosi situsku.com

Promosi Forumku :

CakeDefi Learn to Earn

Positive Collaboration :

positive collaboration: yukitabaca.com positive collaboration: smartstore.com positive collaboration: lc-graziani.net positive collaboration: Info Blog

Media Partners and Coverages :

media partner and coverage: kompasiana.com media partner and coverage: wikipedia.org media partner and coverage: youtube.com

forumku.com
A Positive Indonesia(n) Community
Merajut Potensi untuk Satu Indonesia
Synergizing Potentials for Nation Building

Powered by vBulletin® Version 3.8.7
Copyright ©2000 - 2024, vBulletin Solutions, Inc.
Search Engine Optimisation provided by DragonByte SEO v2.0.37 (Lite) - vBulletin Mods & Addons Copyright © 2024 DragonByte Technologies Ltd.
Google Find us on Google+

server and hosting funded by:
forumku.com kerja sama webhosting dan server
no new posts