View Single Post
Old 9th January 2018, 08:32 AM  
Wk. RT
 
Join Date: 19 Dec 2017
Userid: 6769
Posts: 53
Likes: 0
Liked 0 Times in 0 Posts
Default Cegah Tifoid Dengan Buah Naga

Demam tifoid saat sangat mewabah di kalangan masayarakat yang kurang memiliki kepekaan terhadap kebersihan dan sangat mengabaikan hal-hal yang dianggap sepele. Seperti hal yang paling sederhana saja yaitu mencuci tangan sebelum makan atau mencuci terlebih dahulu sayuran dan buah-buahan yang akan dikonsumsi.

Hal semacam ini memang terlihat mudah dilakukan tetapi kenyataannya banyak sekali yang menyepelekannya. Penyakit ini terjadi karena akibat bakteri salmonella typhi yang masuk melalui mulut lalu beredar melalui pembuluh darah menuju saluran pencernaan kemudian bersarang di usus.

Oleh karena itu, kebersihan merupakan syarat wajib untuk menghindari masuknya bakteri ke dalam tubuh kita. Salah satu pencegahan untuk datangnya bakteri tersebut kita harus antisipasi dengan mengkonsumsi buah-buahan yang bisa menjaga kekebalan tubuh kita untuk tetap kuat.

Dengan buah naga adalah salah satu buah-buahan yang mengandung banyak sekali vitamin C yang bermanfaat untk meningkatkan sistem kekebalan tubuh sehingga tubuh tidak akan mudah terserang oleh penyakit dan virus yang menyebabkan demam, batuk, flu, dan pilek.

Kamu hanya perlu mengkonsumsi buah ini setidaknya satu kali dalam satu hari. Bisa dengan langsung dimakan atau dibuat jus untuk pelengkap makanan sehat kamu

Baca juga - Obat Antibiotik Untuk Demam Tifoid

Semoga bermanfaat
AfnanKhawari2 is offline   Reply With Quote