View Single Post
Old 12th December 2018, 11:03 AM  
Sek Des
 
Join Date: 22 Aug 2017
Userid: 6453
Location: Tasikmalaya
Posts: 522
Real Name: Silmi Alimatul Ukhti
Likes: 0
Liked 0 Times in 0 Posts
Default Inilah Beberapa Buah Untuk Pengapuran Tulang

Pengapuran tulang merupakan masalah kesehatan yang umum dan sering terjadi, ini merupakan kondisi dimana terbentuknya jaringan tulang pada tepi atau bagian tertentu di tulang akibat deposit kalsium. Selama ini banyak yang menganggap pengapuran tulang ini dengan pengeroposan tulang. Selain konsumsi obat-obatan ternyara anda juga bisa konsumsi beberapa buah ini untuk membantu mengatasi pengapuran tulang secara alami.

4 Buah Untuk Pengapuran Tulang

1. Buah Apel
Yang pertama ada apel yang sudah tidak diragukan lagi khasiat atau manfaatnya untuk kesehatan tubuh salah satunya ialah baik untuk para penderita pengapuran tulang. Hal ini karena kandungan phloridzin yang merupakan jenis flavonoid, dimana kandungan ini mampu membantu mengatasi masalah osteoporosis serta dapat meningkatkan massa tulang.

2. Pisang
Buah satu ini sangat mudah ditemukan dan harganya pun sangat terjangkau, tidak hanya itu pisang juga mengandung banyak manfaat untuk tubuh salah satunya ialah baik untuk para penderita pengapuran tulang. Hal ini karena kandungan kalium yang sangat tinggi dan kalsium yang banyak.

3. Tomat
Berikutnya ada buah tomat yang mengandung banyak vitamin C, tidak hanya itu tomat juga mengandung kalsium yang tinggi. Itulah mengapa konsumsi tomat ini sangat dianjurkan untuk para penderita pengapuran tulang.

4. Pepaya
Buah untuk pengapuran tulang berikutnya ialah pepaya yang terkenal baik manfaatnya untuk sistem pencernaan tubuh. Tidak hanya itu pepaya juga sebenarnya sangat baik untuk penderita pengapuran tulang.

Sumber : Buah Untuk Penderita Pengapuran Tulang
silmi06 is offline   Reply With Quote