View Single Post
Old 19th May 2021, 11:38 AM  
Sek Des
 
Join Date: 7 Feb 2018
Userid: 6910
Posts: 218
Likes: 0
Liked 0 Times in 0 Posts
Default Beda Jenis Dan Kegunaan Besi Baja Dalam Konstruksi Bangunan

Beda Jenis Dan Kegunaan Besi Baja Dalam Konstruksi Bangunan! Dalam proses pembangunan sebuah bangunan atau rumah memerlukan banyak bahan dan perlengkapan di antaranya besi dan baja.

Besi dan baja adalah logam yang mempunyai perang besar dalam proyek konstruksi ataupun dalam kehidupan manusia. Di era yang sudah modern sekarang ini besi dan baja telah mengalami banyak inovasi yang dapat disesuaikan dengan kebutuhan.


Penuhi Kebutuhan Komponen Konstruksi dengan Distributor Besi Baja Surabaya.

Besi dan baja sebenarnya memiliki perbedaan, baja adalah salah satu produk yang dihasilkan dari besi. Besi baja mempunyai berbagai kelebihan antara lain tidak sulit untuk dibentuk dengan tingkat kekerasan yang baik dan kuat.

Logam yang satu ini tidak akan mudah rusak dengan pengaruh lingkungan, dengan kandungan karbon mulai dari 0,02% sampai 1,5%. Besi baja juga mudah ditempa sehingga bisa disesuaikan dengan kebutuhan.


Macam-macam Besi di Distributor Besi Baja Surabaya

Jenis logam besi baja adalah besi yang mempunyai kegunaan yang penting dalam pembangunan. Tidak hanya kegunaannya namun besi ini juga memiliki jenis yang beragam dari segi bentuk dan kegunaan.

Supaya tidak salah saat akan membelinya di distributor besi baja Surabaya apalagi dalam jumlah banyak, ketahui dulu jenis dan kegunaannya.


Besi beton

Dalam sebuah konstruksi besi ini dipakai sebagai kerangka dari bangunan. Dalam membuat bangunan dengan bahan beton diperlukan besi ini untuk menahan beban.

Terdapat dua jenis besi beton yaitu besi beton yang polos serta ulir. Keduanya mempunyai karakteristik dan kekuatan masing-masing dengan besar lingkaran yang berbeda-beda.


Besi siku

Besi ini sering dijumpai dalam konstruksi tangga, tower, juga dalam perabotan rumah seperti rak dan meja. Besi siku juga biasa digunakan untuk rangka pintu dan jendela. Anda dapat menemukan besi jenis ini di distributor besi baja Surabaya dengan bentuknya menyiku 90 derajat. Besi siku biasa digunakan untuk konstruksi yang tidak berat.


Besi hollow

Besi ini mempunyai bentuk kotak dengan rongga dipakai dalam rangka pagar ataupun plafon rumah. Besi baja yang satu ini juga mempunyai beberapa jenis lagi seperti besi hollow stall biasa. Jenis lainnya adalah besi hollow stall galvinis yang memiliki kelebihan anti karat dan keropos.


Pipa besi

Jenis besi baja yang lain adalah pipa besi, mempunyai bentuk pipa dan berwarna hitam dapat dijumpai di distributor besi baja Surabaya. Pipa besi bias dipakai di bidang industri seperti pabrik.

Memiliki ketahanan tinggi pipa besi ini banyak dimanfaatkan sebagai media penyalur bahan kimia tambang seperti oli, minyak dan gas.

Masih banyak lagi jenis besi baja yang tersedia di distributor besi baja Surabaya. Berbagai jenis besi tersebut dibuat dengan menyesuaikan kebutuhan dalam pembangunan.

Besi menjadi salah satu komponen yang tidak sulit ditemukan dan memiliki harga yang ekonomis dari pada bahan lainnya.
mdaniel1618 is offline   Reply With Quote