View Single Post
Old 3rd December 2013, 04:19 PM  
Wk. RT
 
Join Date: 13 Nov 2013
Userid: 1493
Posts: 45
Likes: 0
Liked 6 Times in 6 Posts
Thumbs up Cara Koneksi Database MySQL dengan PHP

Secara umum definisi Basis Data atau Database adalah kumpulan data yang saling berhubungan. Sebagaimana yang kita ketahui, PHP tanpa database tidak ubahnya seperti HTML biasa, tidak bisa menyimpan data permanen tapi hanya bisa menyimpan data hanya pada variabel saja.Dengan adanya database MySQL ini, data yang kita input dan simpan akan tersimpan dalam sebuah database.

MySQL merupakan database yang paling sering dipasangkan dengan PHP.
Artikel berikut menunjukkan code PHP untuk melakukan koneksi ke database MySQL :

1. Koneksi ke MySQL
Lalu bagaimana supaya script php kita bisa tersambungkan dengan database? Berikut adalah baris script sederhana yang mengkoneksikan antara script PHP kita dengan database MySQL:

<?php
$host = “localhost”;
$username = “root”;
$password = “”;
$namadatabase = “JarHost”; #FF8000">// nama databasenya JarHost
$koneksi = mysql_connect($host,$username,$password) or die(“Koneksi Tidak Ada“.mysql_error());
mysql_selectdb($namadatabase,$koneksi) or die(“Database Error “.mysql_error());
if ($koneksi) {
echo “Koneksi ke database berhasil”;
}
?>

Langkah terakhir, pada browser anda ketikkan alamat http://localhost/nama_direktori, nanti akan keluar hasilnya.

Sumber : http://infophphosting.blogspot.com/2...inganhostingco...
Bintang07 is offline   Reply With Quote