View Single Post
Old 23rd December 2013, 09:36 PM  
Ketua RT
 
Join Date: 14 Dec 2013
Userid: 1623
Posts: 100
Likes: 0
Liked 0 Times in 0 Posts
Default Manfaatkan tomat untuk tetap cantik berseri

Tidak banyak yang tahu bahwa nutrisi yang terkandung dalam buah tomat sangat bermanfaat untuk kencantikan anda secara alami. Kecantikan akan lebih alami dengan cara hidup sehat dengan memanfaatkan sumber dari alam yang tidak terkontaminasi dengan zat berbahaya yang akan mengakibatkan penyakit dikemudian hari.

Tomat merupakan buah yang mudah ditemukan dimana saja. Tidak begitu mahal, tetapi kaya manfaat untuk tubuh. Buah tomat yang sering kita temukan itu ternyata mengandung zat-zaat yang penting untuk kesehatan kulit lo. Kali ini akan dibahas mengenai manfaat tomat untuk wajah anda dan bagaimana cara meraciknya.

Pengen tahu lebih lanjut ??? klik aja manfaat tomat untuk kecantikan
ajivets is offline   Reply With Quote