View Single Post
Old 21st April 2014, 03:14 PM  
ifxayu
Sek Des
 
Join Date: 15 Jan 2014
Userid: 1722
Posts: 329
Likes: 0
Liked 0 Times in 0 Posts
Default Re: Gelombang Analisis Instaforex

Analisa harian untuk pasangan mata uang utama 21 April 2014



EUR/USD : Masih aman untuk menyebut pasangan ini sebuah pasar bullish. Selama harga berada di atas garis support di 1,3800, perkiraan bullish masih aktif. Pergerakkan apapun di bawah level tersebut akan berarti ancaman serius pada perkiraan bullish. Ini juga berarti pembelian tidak lagi dapat diperkirakan. Untuk perkiraan bullish berlanjut, harga harus bergerak naik menuju resistance 1,3850 dan 1,3900, khususnya saat terdapat terobosan di zona sekitarnya.




USD/CHF : USD/CHF Telah menghasilkan sinyal bullish; harga akan dengan mudah menguji level resistance di 0,8850. Bahkan terdaapt kemungkinan bahwa harga akan bergerak melebihi target tersebut, khususnya dengan kenaikkan dalam tekanan pembelian. Jadi tidak akan menjadi kejutan saat harga mencapai resistance lain di 0,8900.




GBP/USD : Masih terdapat pola konfirmasi bullish di instrumen trading ini. Pergerakkan naik dalam harga telah berada di wilayah distribusi 1,6800, namun pasar terlihat akan menembus wilayah distribusi tersebut untuk naik.Pasar akan sukses melakukan hal ini; kemungkinannya amat tinggi. Jadi kita akan mentargetkan wilayah distribusi lain di 1,6900 minggu ini.




USD/JPY : Sinyal di grafik ini adalah sinyal beli. Indikator berada di grafik 4 jam memastikan hal ini. Level supply di 102,50 telah diuji, dan dapat ditembus saat harga terus naik, menuju zona supply di 103,00.




EUR/JPY : Pasangan mata uang ini tutup di 141,41 minggu lalu; dengan beberapa penentuan bullish. Kami ingin mencari pembelian minggu ini, meletakkan target awal di zona supply 142,00.









Dilakukan oleh ahli analisa
InstaForex Group © 2007-2014
ifxayu is offline   Reply With Quote