View Full Version : Prediksi Arsenal VS Wolves Inggris Liga Primer


90bola.livescore
24th February 2022, 03:20 PM
Free live streaming: Live Skor Sepak Bola, Live Score Bola, Live Streaming Bola - 90bola (https://bit.ly/3BlJ4va)
Free prediksi:Tips Sepak Bola Hari Ini | Kiat Gratis | Prediksi Sepak Bola | Tips & Ahli Sepak Bola 90Bola (https://bit.ly/prediksi90)

Statistik head to head 5 pertandingaan terakhir
ENG PR 11-02-2022 Wolves 0-1 Arsenal
ENG PR 03-02-2021 Wolves 2-1 Arsenal
ENG PR 30-11-2020 Arsenal 1-2 Wolves
ENG PR 30-11-2020 Arsenal 1-2 Arsenal
ENG PR 02-11-2019 Arsenal 1-1 Wolves

5 pertandingan terakhir Arsenal
ENG PR 19-02-2022 Arsenal 2-1 Brentford
ENG PR 11-02-2022 Wolves 0-1 Arsenal
ENG PR 23-01-2022 Arsenal 0-0 Burnley
ENG LC 21-01-2022 Arsenal 0-2 Liverpool
ENG LC 14-01-2022 Liverpool 0-0 Arsenal

5 pertandingan terakhir Wolves
ENG PR 21-02-2022 Wolves 2-1 Leicester
ENG PR 13-02-2022 Tottenham 0-2 Wolves
ENG PR 11-02-2022 Wolves 0-1 Arsenal
ENG FAC 05-02-2022 Wolves 0-1 Norwich
ENG PR 22-01-2022 Brentford 1-2 Wolves

Arsenal saat ini berada di posisi yang kunci enam besar di Liga Premier. Penampilan tim masih ok musim ini, terutama performa di laga kandang. Dan performa tim baik di lini serang atau di lini tahan dua-duanya sangat baik.Kedua tim perna ketemu di tanggal 11,hanya 10 pemain saja bertanding pertemuan itu karena salah-satu pemain Arsenal dikena kartu merah, meski tidak unggul dari juamlah pemain, penguasaan bola, jumlah tembakan akurat, tetapi hasil pertemuan Arsenal itu juga cukup memuaskan. Arsenal telah mendapat 8 kemenangan, 2 hasil imbang dan 2 kekalahan di laga kandang.
Perfoma Wolves baik-baik juga musim ini, berada di urutan ke 7 dengan raihan 40 poin, 12 kemenangan, 4 hasil imbang dan 8 kekalahan. Dan Wolves baru saja memenangankan Leicester City dengan 2-1, telah mendapat 2 kemenangan beruntun, jadi moral pemain membaik. Dan performa Wolves belakangan ini juga cukup impresif, hanya mengalami 2 kekalahan dalam 10 laga terakhir.
Karena penampilan tandang Wolves luar biasa, jadi saya lebih mendukung Wolves sebagai pemenang dalam pertemuan kali ini.