View Full Version : Manfaat Bunga Rosella Hitam


hanifmaulana09
23rd February 2015, 03:46 PM
Manfaat Bunga Rosella Hitam (http://obatpenyakitambeien.com/manfaat-bunga-rosella-hitam/) » Bunga rosella hitam mempunyai manfaat yang cukup banyak untuk kesehatan tubuh, dan bisa dijadikan untuk mencegah, dan mengobati.
http://obatpenyakitambeien.com/wp-content/uploads/2015/02/rosella-hitam.jpg (http://obatpenyakitambeien.com/)
Sebenarnya banyak sekali Manfaat Dan Khasiat Bunga Rosella Hitam Untuk Kesehatan, namun jangan pernah salah pilih dalam pemilihan bunga rosella yang baik untuk kesehatan ini karena bunga rosella bukan hanya satu macan, melainkan banyak macamnya. Diantaranya ada yang berwarna merah dan berwarna hitam. Bunga rosella yang baik untuk di konumsi untuk kesehatan adalah bunga rosella hitam.
Beberapa Manfaat Dari Bunga Rosella Hitam



Membantu menurunkan tekanan darah tinggi, kolesterol, batuk, panas dalam, ambien.
Melancarkan peredaran darah, melancarkan kencing, buang air besar, memperbaiki saluran kencing dan ginjal.
Menurunkan kadar gula dalam darah/diabetes.
Menurunkan asam urat.
Mencegah penuaan dini.
Menetralkan racun.
Menurunkan tingkat penggumpalan lemak di hati.
Mengurangi pusing dan migraine.
Mencegah kanker.
Menambah vitalitas dan kesehatan jantung.
Meningkatkan daya tahan tubuh.
Membantu kesehatan mata.
Pengganti cairan elektrolit tubuh.
Mengontrol berat badan untuk program diet, memperbaiki pencernaan dan mencerahkan kulit.
Bagi anak-anak, mempercepat pertumbuhan otak karena mengandung omega-3 dan memacu pertumbuhan DNA.
Melindungi dari infeksi kuman, anti bakteri, anti virus dan mengobati keracunan.

Selain memiliki kandungan dan manfaat sebagai pengobatan untuk kesehatan tubuh, bunga rosella hitam juga mampu merawat kecntikan dan merawat kulit. Karena Bunga rosela memiliki kandungan Vitamin C , Vitamin D, Vitamin B1, B2 sebanyak 260 – 280 mg pada setiap 100 grm bunga rosella. Selaian itu teh rosella mengandung kalsium sekitar 486 mg/ 100 grm bunga rosella. Bunga rosella juga mengandung Vitamin A, zat besi, Omega 3, beta caroten dan asam Esensial. Melihat kandungannya saja sudah terlihat begitu besar manfaat yang akan didapat.
Tentunya masih banyak khasiat yang lain dari Bunga Rosella, karena tanpa kita sadari bahwa tanaman bunga atau buah-buahan yang ada di sekitar kita bisa kita jadikan sebagai alat penyembuhan untuk penyakit kista.