View Full Version : Jenis Olahraga Yang Bisa Menurunkan Berat Badan


astianisa
18th May 2015, 10:24 AM
Jenis Olahraga Yang Bisa Menurunkan Berat Badan (http://menguranginafsumakan.com/jenis-olahraga-yang-bisa-menurunkan-berat-badan/)



Tidak ada alasan dan cara yang lebih cepat untun menurunkan berat badan secara sehat dan permanen kecuali dengan mengurangi nafsu makan berlebihan (http://menguranginafsumakan.com/) dan berolahraga yang teratur. Berolahraga pun juga harus di atur sedemikian rupa agar efeknya lebih terasa dan tidak sekedar dilakukan sekali dua kali saja.
Olahraga yang teratur dapat membakar kalori dan mebangun ototo-otot yang keduanya sangat esensial dalam meningkatkan metabolisme tubuh sehingga upaya menurunkan berat badan anda menjadi efektif. Dibawah ini kami akan memberitahu jenis-jenis latihan olahraga yang bisa menurunkan berat badan anda hingga mendapatkan tubuh yang langsing.
Berikut Jenis Latihan Olahraga Yang Bisa Menurunkan Berat Badan :
http://menguranginafsumakan.com/wp-content/uploads/2015/05/agh.png (http://menguranginafsumakan.com/wp-content/uploads/2015/05/agh.png)


Jalan kaki » Berjalan kaki merupakan latihan yang ideal untuk menurunkan berat badan anda. Jalan kaki tidak membutuhkan perlengkapan khusus hanya dengan sepatu untuk membuat anda nyaman dalam berjalan dan menghindari benda-benda berbahaya di jalan. Anda juga tidak mengeluarkan biaya maupun waktu khusus seperti ditempat latihan fitnes. Jalan kaku termasuk latihan atau olahraga beresiko rendah. Anda tidak akan dibayang-bayangi resiko-resiko seperti cedera otot dan berbagai masalah lainnya. Untuk mereka yang memiliki masalah kesehatan serius termasuk obesitas dan penyakit jantung, jalan kaki adalah aktivitas olahraga penurun berat badan yang memiliki intensitas rendah namun bisa meningkatkan kesehatan fisik sekaligus mental.
Berlari » Jika anda adalah salah satu orang yang gemar berlari maka beruntunglah anda karena berlari bisa membakar hingga 600 kalori per jam yang membantu menbangun dan menguatkan tulang serta jaringan (khususnya jaringan koleftif), meningkatkan denyut jantung hingga ke level rata-rata guna mencegah resiko serangan jantung, stroke dan beberapa jenis kanker.
Bersepeda » bersepeda masih tergolong beresiko rendah tentu jika dilaukan dengan benar. Olahraga ini mampu membakar antara 372 hingga 1.100 kaloriper jam tergantung berat badan, kecepatan dan jalan yang ditempuh. Bersepeda dengan sebenarnya diluar jauh lebih bagus karena jenis medan yang berbeda-beda akan memberikan latihan yang menyeluruh termasuk diantaranya adalah penguatan bagian bawah tubuh dan bagian kardiovaskular. Jika tempat tingga dan tempat kerja anda berada dalam jarak wajar anda bisa ditempuh ddengan bersepeda maka bersepeda merupakan pilihan terbaik karena berefek menstimulasi endorfin dan metabolisme tubuh anda disepanjang hari.
Berenang » Olahraga berenang yang dilakukan dengan sungguh-sunggu dapat membakar kira-kira hingga 700 kalori perjam. Segala jenis dan gaya renang efktif untuk menurnkan berat badan anda. Selain itu berenang merupakan olahraga yang bagus untuk pengencangan otot, juga memperkuat dan memperbaiki tubuh anda. Berenang merupakan salah satu olahraga berat dengan resiko rendah. Banyak atlit olahraga non-renang juga melakukan latihan berenang utnuk menjaga kebugaran tubuh dan bahkan ada pula yang menggunakan 10% dari keseluruhan berat badan. Namun demikian air memberikan tekanan 10kali lipat kuat darinya sehingga berenang ideal untuk upaya penguatan dan pengencangan otot-otot tubuh. Aktivitas berenang melibatkan semua jenis otot dari otot perut hingga punggun, lengan, kaki, pinggang dan berbagai otot lainnya. Olaharaga renang juga bisa menjadi pelengkap bagi olahraga lain seperti berlari dan berjalan kaki. Tidak bisa berenang dengan baik engga masalah. Asal anda bisa bergerak dari ujung kolam yang satu ke ujung yang lainnya maka anda telah cukup baik melakukan upaya penurun berat badan anda.

Itulah informasi yang bisa saya sampaikan tentang Jenis Olahraga Yang Bisa Menurunkan Berat Badan (http://menguranginafsumakan.com/jenis-olahraga-yang-bisa-menurunkan-berat-badan/) Semoga bermanfaat.
SALAM SEHAT.

zuny
18th May 2015, 12:00 PM
Ricalinu (http://herbalricalinu.com/wp/ricalinu/)
Ginseng Kianpi pil (http://herbalricalinu.com/wp/ginseng-kianpi-pil/)
Cara Mengobati Asam Urat (http://herbalricalinu.com/wp/2014/12/02/cara-mengobati-asam-urat/)
Cara Mengobati Nyeri Otot (http://herbalricalinu.com/wp/2015/01/10/cara-mengobati-nyeri-otot/)
Cara Mengobati Jari Baal (http://herbalricalinu.com/wp/2015/01/12/cara-mengobati-jari-baal/)