View Full Version : 13 Penyakit - yang di sebabkan oleh kerusakan ginjal


rulikantor09
9th September 2015, 08:06 AM
Ginjal merupakan organ terpenting dalam tubuh, Karena berfungsi sebagai alat penyaring zat-zat beracun dan penjaring darah dari sisa-sisa metabolisme.

maka begitu pentingnya ginjal bagi tubuh kita, Kita harus menjaganya agar ginjal selalu tetap sehat dan terhindar dari berbagai penyakit ginjal. Karena Bila terjadi kerusakan pada ginjal akan menyebabkan berbagai penyakit seperti berikut.


Batu ginjal
Radang ginjal
Gagal ginjal
Bocor ginjal
Hematuria
Albuminuria
Nefritis glomeruluh
Sistisis
Polisistik
Diabeter insipidus
Ketosis
Piolenefritis
Glukosuria


Itulah penyakit - penyakit yang di sebabkan oleh kerusakan ginjal. Maka jaga ginjal kita supaya tetap sehat agar tidak terjadi kerusakan pada ginjal dengan cara makan makanan yang sehat,makan buah-buahan yang mengadung vitamin dan nutrisi yang baik untuk kesehatan ginjal, Seperti Semangka yang banyak mengandung kadar air yang baik untuk ginjal, Serta berolahraga yang teratur.

Semoga sedikit artiket di atas bisa bermanfaat bagi yang membacanya !.....