View Full Version : 2 Bahan alami mengobati asma secara ampuh


kirigaya
28th May 2016, 01:47 PM
Cara Mengatasi Asma Tanpa Obat (http://obatsakitasma.com/cara-mengatasi-asma-tanpa-obat/)

Adapun Cara Mengatasi Asma Tanpa Obat untuk anda yang menginginkan kambuh nya penyakit asma berkurang dan pernafasan dapat lega kembali .


Cara Mengatasi Asma Tanpa Obat Dengan Jahe

Jahe merupakan rempah asli dari negeri tercinta indonesia , Jahe telah banyak digunakan untuk dapat mengobati berbagai masalah kesehatan .
Salah satunya penyakit pernafasan , baik batuk , sesak nafas atau pun asma dapat di bantu dengan menggunakan jahe .
Cara nya cukup dengan menggunakan irisan jahe yang direbus bersamaan dengan air ,tunggu hinggal lima menit lalu sisih .
Setelah itu langsung minum.


Cara Mengatasi Asma Tanpa Obat Dengan Minyak Kayu Putih

Minyak kayu putih dapat memberikan sensi hangat bagi yang menggunakannya , dan ini di butuhkan juga oleh penderita asma .
Didalam minyak kayu putih di ketahui terdapat kandungan bahan kimia yang di sebut dengan Eucalyptol yang dapat mengatasi dan mengeluarkan lendir .
Cara menggunakannya pun mudah cukup sediakan beberapa sendok minyak kayu putih murni dan handuk tipis atau tisu .
Campirkan minyak kayu putih dengan handuk tipis atau tisu jika suda simpa di kepala saat anda tidur .
Diharapkan minyak kayu putih dapat terhirup oleh anda saat anda tidur sehingga dapat melegakan jalan napas dan asma dapat tertangani .