View Full Version : Gejala hipertensi


deviajunian
10th January 2019, 12:57 PM
https://jendelasehatblog.files.wordpress.com/2016/10/hipertensi.jpeg


Hipertensi ialah tingginya tekanan darah melebihi batas normal yaitu 120/80 mmHg atau lebih. Tentu hal ini sangat berbahaya, sebab organ jantung harus dipaksa memompa darah secara ekstra (lebih kuat) ke seluruh tubuh, hingga menyebabkan berbagai penyakit seperti gagal ginjal dan jantung, bahkan stroke. Faktor penyebab hipertensi yaitu : Pertambahan usia, riwayat keturunan, obesitas / kegemukan, terlalu banyak makan garam / terlalu sedikit mengkonsumsi makanan yang mengandung kalium, kurang aktivitas fisik / olahraga, serta merokok. Hipertensi terdiri dari 2 macam :


-Hipertensi primer belum jelas penyebabnya apa.
-Hipertensi sekunder bisa terjadi karena kondisi penyakit lain, seperti ( Penyakit ginjal, kelenjar tiroid, tumor keneljar adrenal, kehamilan, kelainan bawaan pd pembuluh darah, gangguan pernapasan ketika tidur, efek konsumsi alkohol, NAPZA / NARKOBA, konsumsi obat tertentu misalnya : obat pnurun demam, pereda nyeri, batuk pilek “influenza” serta pil KB.

Tahukah Anda ? Hipertensi termasuk golongan penyakit berbahaya karena bisa menyerang kapan saja tanpa terjadi gejala khusus, sehingga penderita baru merasakan terkena hipertensi ketika sudah muncul komplikasi. Adapun gejalanya yaitu :


Sakit kepala
Lemas
Gangguan penglihatan
Nyeri dada
Sesak napas
Aritmia
Adanya darah dalam urine/ air seni (kencing)

Maka dari itu pemeriksaan kesehatan secara berkala sangat penting, karena itu jika segera terdeteksi maka bisa diatasi atau di cegah saat ini juga, utk mencegah komplikasi bahaya yang di timbulkannya. Baca disini => KLIK ! (https://t.co/llWhsxQqB6)

deviajunian
10th January 2019, 01:01 PM
Benarkan penyakit dan gejala diabetes mellitus dapat diturunkan ? (http://qncsupport.com/gejala-diabetes-mellitus/)
Tanda gejala vertigo dan migrain apa bedanya ? (http://qncsupport.com/gejala-vertigo-migrain/)
Inilah 6 gejala batu ginjal yang sering terjadi (http://qncsupport.com/inilah-6-gejala-batu-ginjal-yang-sering-terjadi/)
Awas, gejala kolesterol berikut ini sering diabaikan (http://qncsupport.com/gejala-kolesterol-tinggi/)
Gejala jantung bocor pada anak dan dewasa (http://qncsupport.com/gejala-jantung-bocor-pada-anak-dewasa/)