forumku.com logo Forumku Borobudur Budaya Indonesia
forumku  

Go Back   forumku > > >
Register Register
Notices

Business and Economy! Main Forum Description

Post New Thread  Reply
 
Thread Tools Search this Thread Display Modes
Old 1st September 2017, 12:53 PM   #1
KaDes Forumku
 
Join Date: 2 Jul 2017
Userid: 6337
Posts: 657
Likes: 0
Liked 3 Times in 3 Posts
Default Jokowi Akan Bangun Double Track Bogor-Sukabumi, Apa Manfaatnya?


Arus balik kereta api h+4 di Stasiun Pasar Senen. (Foto: Fanny Kusumawardhani/kumparan)

Presiden Joko Widodo berencana akan membangun double track atau jalur ganda rel kereta api (KA) Bogor-Sukabumi sepanjang 57 km. Proyek tersebut akan dikerjakan tahun ini dan diperkirakan akan menghabiskan biaya sekitar Rp 400 miliar.
Manager Humas PT Kereta Api Indonesia Daop I Jakarta Suprapto menyambut baik adanya rencana tersebut. Menurut dia, dengan adanya double track Bogor-Sukabumi akan meningkatkan okupansi penumpang setiap harinya.


"Bisa meningkatkan kapasitas lintas dalam hal menampung penumpang," kata dia kepada kumparan (kumparan.com), Jumat (1/9).
Suprapto menjelaskan untuk perjalanan kereta api relasi Bogor-Sukabumi saat ini dilayani oleh KA Pangrango dengan jumlah perjalanan sebanyak 3 kali pulang pergi (PP). Menurut data terakhir KAI Daop I di bulan Agustus 2017 (1-27 Agustus 2017), jumlah penumpang yang dilayani KA Pangrango sebanyak 71.125 dari jumlah tempat duduk yang disediakan sebanyak 76.788 atau dengan persentase okupansi mencapai 93%.


Stasiun Kereta Api Sukabumi (Foto: Yudhistiran Amran Saleh/kumparan)

Selain itu, manfaat lain adanya double track Bogor-Sukabumi adalah bisa mempercepat waktu tempuh KA. Saat ini, rata-rata waktu tempuh dari Bogor ke Sukabumi menggunakan KA Pangrango adalah 2 jam.
"Manfaat lainnya adalah memperlancar perjalanan kereta api, jadi tambahan waktu karena adanya persilangan perjalanan kereta api bisa dihindari," sebutnya.
Suprapto juga mengungkapkan adanya double track Bogor-Sukabumi juga bisa mengurangi beban jalan raya dan mengurangi kerusakan jalan raya apabila truk barang dialihkan ke KA. Jalur KA Bogor-Sukabumi baru melayani 1 kali perjalanan PP KA barang semen dan 1 kali perjalanan PP KA batang aqua.
"Betul sekali," kata dia mengiyakan.

https://kumparan.com/wiji-nurhayat/j...apa-manfaatnya
je_tek is offline   Reply With Quote
Sponsored Links
Post New Thread  Reply

Bookmarks



Similar Threads
Thread Thread Starter Forum Replies Last Post
Jalur Double-Double Track Bekasi-Manggarai Selesai Akhir 2017 sucyresky Business and Economy! 0 5th October 2015 10:14 AM
Presiden Jokowi Ingin Bangun Kota Kreatif partisusanti Indonesia Membangun! 1 11th August 2015 01:07 PM
Proyek Tol Bogor-Ciawi-Sukabumi Terhambat Lagi partisusanti Infrastructure, Transportation and Communication! 0 29th March 2015 05:04 PM
Jokowi Akan Bangun Pembangkit Listrik 'Raksasa' 35.000 MW, Begini Caranya agusjember Infrastructure, Transportation and Communication! 0 18th November 2014 06:09 PM
Bangun 24 Pelabuhan, Hitungan Jokowi & Bappenas Berbeda miss_nha Business and Economy! 0 15th November 2014 02:22 PM


Currently Active Users Viewing This Thread: 1 (0 members and 1 guests)
 
Thread Tools Search this Thread
Search this Thread:

Advanced Search
Display Modes

Posting Rules
You may not post new threads
You may not post replies
You may not post attachments
You may not edit your posts

BB code is On
Smilies are On
[IMG] code is On
HTML code is Off

Forum Jump


All times are GMT +7. The time now is 10:00 AM.


forumku.com is supported by and in collaboration with

forumku.com kerja sama promosi kiossticker.com 5 December 2012 - 4 Maret 2013 Web Hosting Indonesia forumku.com kerja sama promosi my-adliya.com forumku.com kerja sama promosi situsku.com

Promosi Forumku :

CakeDefi Learn to Earn

Positive Collaboration :

positive collaboration: yukitabaca.com positive collaboration: smartstore.com positive collaboration: lc-graziani.net positive collaboration: Info Blog

Media Partners and Coverages :

media partner and coverage: kompasiana.com media partner and coverage: wikipedia.org media partner and coverage: youtube.com

forumku.com
A Positive Indonesia(n) Community
Merajut Potensi untuk Satu Indonesia
Synergizing Potentials for Nation Building

Powered by vBulletin® Version 3.8.7
Copyright ©2000 - 2024, vBulletin Solutions, Inc.
Search Engine Optimisation provided by DragonByte SEO v2.0.37 (Lite) - vBulletin Mods & Addons Copyright © 2024 DragonByte Technologies Ltd.
Google Find us on Google+

server and hosting funded by:
forumku.com kerja sama webhosting dan server
no new posts