forumku.com logo Forumku Borobudur Budaya Indonesia
forumku  

Go Back   forumku > >
Register Register
Notices

Forum Kulinerku Makan Makan Main Forum Description

Post New Thread  Reply
 
Thread Tools Search this Thread Display Modes
Old 23rd April 2019, 02:12 PM   #1
Sek Des
 
SesaTalita's Avatar
 
Join Date: 31 Jul 2015
Userid: 4137
Posts: 441
Likes: 0
Liked 2 Times in 2 Posts
Default Beragam Jenis Kacang yang Kaya Akan Manfaat


kacang pistachio

Kacang merupakan salah satu jenis makanan yang kaya akan manfaat bagi tubuh. Selain itu, mengolahnya pun cukup mudah, bisa dijadikan camilan, dibuat menjadi susu, menjadi campuran dalam smoothie bowl atau salad. Biasanya kacang-kacang tersebut disangrai atau dipanggang dulu sebelum akhirnya dinikmati, lalu ada apa saja sih kacang-kacang itu?

Kacang mede

Kacang ini merupakan jenis kacang yang awalnya berasal dari buah, yaitu jambu. Jambu mede adalah tanaman yang berasald ari Brazil, di dasar buahnya ada kacang yang bisa dikeringkan dan digoreng lalu menjadi camilan. Kacang berbentuk setengah lingkaran ini bisa mencegah kanker, memperlancar pencernaan dan mengurangi resiko tekanan darah tinggi

Kacang kenari

Biasa ada yang juga menyebutnya sebagai walnut, biasanya digunakan oleh masyarakat Eropa dan Amerika karena di negara Asia kacang ini termasuk susah ditemukan. Kacang ini dijual dalam bentuk ada kulit dan tidak ada kulitnya, manfaatnya bisa mengurangi resiko diabetes, menjaga kesehatan jantung, mengurangi kadar stress.

Kacang almond

Kacang satu ini belakangan semakin banyak diminati oleh masyarakat, bentuknya yang unik memiliki tekstur yang empuk di dalam dan tekstur luar yang keras. Biasanya dijual dalam bentuk utuh atau irisan tipis-tipis. Ada yang menggunakan sebagai campuran makanan atau diolah menjadi susu. Manfaatnya adalah untuk mengontrol nafsu makan, memperkuat tulang dan meningkatkan kekebalan tubuh

Kacang pistachio

Kacang yang selanjutnya memiliki warna yang menarik, yakni kehijauan. Jenis satu ini banyak digunakan untuk dessert dan kue, kayak biskuit, ice cream atau isian pie. Manfaat dari kacang ini bisa mengurangi tekanan darah tinggi, mencegah kanker, dan menyebuhkan peradangan kronis pada sendi
SesaTalita is offline   Reply With Quote
Sponsored Links
Post New Thread  Reply

Bookmarks

Tags
ada, dan, ini, kacang, yang



Similar Threads
Thread Thread Starter Forum Replies Last Post
cara membuat es cincau yang nikmat serta kaya akan manfaat teniindriyani Forum Kulinerku Makan Makan 4 14th June 2019 07:58 AM
Beragam Manfaat yang Akan Kamu Dapat dari Buah Tomat channelbunda Forum Kesehatan 1 13th June 2019 02:53 PM
Beragam Manfaat yang Akan Dirasakan dengan Melakukan Sedekah ayashas Aneka Jasa / Service 0 2nd October 2017 01:31 PM
Konsumsi Cabai Jenis Ini Yang Kaya Manfaat destidesty Forumku Business Partnership 0 22nd April 2017 10:35 AM
Daun murbei kaya akan manfaat uci Forum Kesehatan 0 5th December 2014 11:11 AM


Currently Active Users Viewing This Thread: 1 (0 members and 1 guests)
 
Thread Tools Search this Thread
Search this Thread:

Advanced Search
Display Modes

Posting Rules
You may not post new threads
You may not post replies
You may not post attachments
You may not edit your posts

BB code is On
Smilies are On
[IMG] code is On
HTML code is Off

Forum Jump


All times are GMT +7. The time now is 08:18 AM.


forumku.com is supported by and in collaboration with

forumku.com kerja sama promosi kiossticker.com 5 December 2012 - 4 Maret 2013 Web Hosting Indonesia forumku.com kerja sama promosi my-adliya.com forumku.com kerja sama promosi situsku.com

Promosi Forumku :

CakeDefi Learn to Earn

Positive Collaboration :

positive collaboration: yukitabaca.com positive collaboration: smartstore.com positive collaboration: lc-graziani.net positive collaboration: Info Blog

Media Partners and Coverages :

media partner and coverage: kompasiana.com media partner and coverage: wikipedia.org media partner and coverage: youtube.com

forumku.com
A Positive Indonesia(n) Community
Merajut Potensi untuk Satu Indonesia
Synergizing Potentials for Nation Building

Powered by vBulletin® Version 3.8.7
Copyright ©2000 - 2024, vBulletin Solutions, Inc.
Search Engine Optimisation provided by DragonByte SEO v2.0.37 (Lite) - vBulletin Mods & Addons Copyright © 2024 DragonByte Technologies Ltd.
Google Find us on Google+

server and hosting funded by:
forumku.com kerja sama webhosting dan server
no new posts