forumku.com logo Forumku Borobudur Budaya Indonesia
forumku  

Go Back   forumku > > >
Register Register
Notices

Forum Militer dan Pertahanan | Defence and Military Forum Militer dan Pertahanan Indonesia.

Post New Thread  Reply
 
Thread Tools Search this Thread Display Modes
Old 28th January 2015, 10:15 AM   #1
KaDes Forumku
 
Join Date: 2 Nov 2014
Userid: 2780
Posts: 711
Likes: 0
Liked 4 Times in 4 Posts
Default Kapal Induk China dan Pesawat Tempur J-15 “Flying-shark”


Jakarta – China telah mengukir tonggak sejarah baru angkatan lautnya. Ini ditandai dengan kehadiran empat unit pesawat tempur jenis J-15 “Flying-shark” yang mendarat di kapal induk China, Liaoning. J-15 merupakan modifikasi dari pesawat tempur jenis Su-27 Flanker. Pesawat tersebut dilengkapi dengan radar baru, serta amunisi yang bisa dikendalikan. Selain itu, bodi pesawat diklaim lebih kuat untuk menahan serangan saat melakukan operasi maritim.

Dikutip dari Popular Science, Kamis, 8 Januari 2015, J-15 dilengkapi dengan sistem serang dan pengisian bahan bakar secara elektronik. Sayap pesawat ini bisa dilipat untuk memudahkan penyimpanan di dalam hanggar Liaoning.

Sebelumnya, Liaoning diberitakan hanya melakukan uji coba pada prototipe pesawat jenis tersebut. Liaoning ditempatkan dalam jangka panjang di Laut Cina Timur. Tujuannya, antara lain, untuk meningkatkan kemampuan awak kapal dalam meluncurkan operasi pesawat.

Selain itu, waktu penempatan yang lama tersebut juga memungkinkan kapal perang Angkatan Laut China lainnya melakukan operasi bersama. Beberapa penerbang andal juga dibawa serta dalam kapal induk Liaoning.

Pengenalan pesawat tempur J-15 dan pilot terlatih menunjukkan adanya peningkatan intensitas dan kompleksitas operasi Liaoning dalam beberapa tahun terakhir. Angkatan Laut China juga sudah melakukan operasi bersama peringatan dini serangan udara (AEW & C) menggunakan helikopter jenis Z-8 dan pesawat tempur KJ-500. Selain itu, mereka sudah menyiapkan strategi menghadapi kemungkinan serangan kapal lain.

Peningkatan kemampuan pilot Angkatan Laut China untuk beroperasi dari Liaoning juga menunjukkan kredibilitas kekuatan Angkatan Laut China yang meningkat secara global. (TEMPO.CO)
supry is offline   Reply With Quote
Sponsored Links
Post New Thread  Reply

Bookmarks



Similar Threads
Thread Thread Starter Forum Replies Last Post
India Luncurkan Kapal Induk INS Vikrant supry Forum Militer dan Pertahanan | Defence and Military 0 13th January 2015 07:26 AM
Kapal Induk Hanya untuk Negara Bermiliter Kuat supry Forum Militer dan Pertahanan | Defence and Military 0 13th January 2015 07:22 AM
Memilih Desain LHD dan Kapal Induk Indonesia supry Forum Militer dan Pertahanan | Defence and Military 0 26th November 2014 02:32 PM
Jet Tempur J-10 Chengdu China, Jatuh Terbakar supry Forum Militer dan Pertahanan | Defence and Military 0 18th November 2014 10:27 AM
Kapal Selam PT.PAL Dan Pesawat Tempur PT.DI supry Forum Militer dan Pertahanan | Defence and Military 0 7th November 2014 08:38 AM


Currently Active Users Viewing This Thread: 1 (0 members and 1 guests)
 
Thread Tools Search this Thread
Search this Thread:

Advanced Search
Display Modes

Posting Rules
You may not post new threads
You may not post replies
You may not post attachments
You may not edit your posts

BB code is On
Smilies are On
[IMG] code is On
HTML code is Off

Forum Jump


All times are GMT +7. The time now is 08:31 PM.


forumku.com is supported by and in collaboration with

forumku.com kerja sama promosi kiossticker.com 5 December 2012 - 4 Maret 2013 Web Hosting Indonesia forumku.com kerja sama promosi my-adliya.com forumku.com kerja sama promosi situsku.com

Promosi Forumku :

CakeDefi Learn to Earn

Positive Collaboration :

positive collaboration: yukitabaca.com positive collaboration: smartstore.com positive collaboration: lc-graziani.net positive collaboration: Info Blog

Media Partners and Coverages :

media partner and coverage: kompasiana.com media partner and coverage: wikipedia.org media partner and coverage: youtube.com

forumku.com
A Positive Indonesia(n) Community
Merajut Potensi untuk Satu Indonesia
Synergizing Potentials for Nation Building

Powered by vBulletin® Version 3.8.7
Copyright ©2000 - 2024, vBulletin Solutions, Inc.
Search Engine Optimisation provided by DragonByte SEO v2.0.37 (Lite) - vBulletin Mods & Addons Copyright © 2024 DragonByte Technologies Ltd.
Google Find us on Google+

server and hosting funded by:
forumku.com kerja sama webhosting dan server
no new posts