forumku.com logo Forumku Borobudur Budaya Indonesia
forumku  

Go Back   forumku > >
Register Register
Notices

Forum Otomotifku Main Forum Description

Post New Thread  Reply
 
Thread Tools Search this Thread Display Modes
Old 20th May 2022, 11:52 AM   #1
Sek Des
 
Join Date: 26 Jul 2021
Userid: 8798
Posts: 228
Likes: 5
Liked 6 Times in 6 Posts
Default Piaggio Beverly Kini Disuguhkan High Performance Engine



KabarOto.com - Sejak Piaggio Beverly hadir tahun 2001, menjadi pilihan menarik bagi penggemar skutik. Nah, jelang tahun 2021, Piaggio hadirkan adrenalin berbeda untuk Piaggio Beverly.

Yup, Beverly kini suguhkan performa dahsyat, serta peningkatan daya tahan dan kestabilan. Selain itu ada yang cukup menarik adalah sistem pendaran ke jalan raya gunakan LED.

Mesin yang dipasangkan di Piaggio Beverly adalah silinder tunggal yang berbagi dengan keluarga High Performance Engine (HPE) mulai dari 300 HPE dan 400 HPE. Diklaim kedua mesin ini sudah memiliki standar emisi Euro5.

Di atas kertas 300 HPE ini sudah mengalami penyempurnaan higga sodorkan peningkatan performa hingga 23%. Meski kapasitas tak ada peningkatan, namun di atas kertas bubuhkan 25,8 dk pada 8.000 rpm. Torsinya juga meningkat 15%, meraih 26 Nm pada 6.250 rpm.



Optimalisasi juga dilakukan di sistem pendinginan, suplai injeksi bahan bakar. Berkat kerja keras tim Piaggio, hasilkan peforma kian andal namun tetap efisien dalam penggunaan bahan bakar.

Sementara itu untuk mesin 400 HPE menggantikan tipe 350 HPE. Tentu saja peformanya kian meningkat, namun Piaggio mengklaim efisiensi bahan bakarnya tak berbeda jauh dengan mesin pendahulu. Adapun tenaganya bukukan 35,4 dk pada 7.500 rpm sedangkan torsinya 37,7 Nm pada 5.500 rpm.

Agar kedua mesin bisa bermain lincah di jalan raya, ada penyempurnaan rancangan frame model dual craddle berbahan pipa. Redaman ke permukaan jalan dipercayakan suspensi depan Showa dengan diameter 35 mm. Suspensi belakang ditopang ganda juga lansiran Showa, bisa disetel 5 tingkat kenyamanan sesuai keinginan.

Cengkeraman ke permukaan aspal kian mantap, karena untuk keduanya gunakan pelek ringan diameter 16 inci di depan dan 14 inci di belakang.



Sementara penggunaan ban depan 300 HPE adalah 110/70 di depan dan 140/70 di belakang. Versi 400 HPE andalkan tapak ban 120/70 untuk depan dan 150/70 untuk belakang.

Kecanggihan yang disuguhkan di Beverly adalah panel instrumen berlayar LCD 5,5 inci. Posisi berkendara juga telah disempurnakan agar ergonomis dengan penempatan ulang tombol baru. Piaggio MIA connectivity system menjadi peranti standar di 400 HPE, bisa dikoneksikan ke ponsel pintar melalui Bluetooth.

Oh iya, Piaggio juga suguhkan Beverly S yang diyakini lebih sporty dengan kelir doff seperti Graphite Grey. Kemudian ada tiga warna khusus lainnya adalah Argento Cometa, Nero Tempesta, dan Arancio Sunset.

Sumber
kabaroto.com is offline   Reply With Quote
Sponsored Links
Post New Thread  Reply

Bookmarks

Tags
beverly, dan, hpe, piaggio, yang



Similar Threads
Thread Thread Starter Forum Replies Last Post
Atmosfir Liga 1 Akan Disuguhkan Persib Saat Menghadapi Tira Persikabo bolaskor Forumku Sepak Bola 0 2nd September 2020 09:38 AM
Berfokus Pada Data NFP, Indeks US Dollar Kini Berada Disekitar Area High Weekly Yose Trader Blockchain and Cryptocurrency 1 7th June 2019 06:18 AM
Designing and Tuning High-Performance Fuel Injection Systems tokootomotif Automotive 0 29th January 2016 04:05 PM
Designing and Tuning High-Performance Fuel Injection Systems tokootomotif Automotive 0 20th November 2015 03:23 PM
Beverly Dago Residence | Apartment | Bandung | 17 Floors + 3 basements | U/C ilham.islami Urban and City Development 1 30th October 2012 09:00 PM


Currently Active Users Viewing This Thread: 1 (0 members and 1 guests)
 
Thread Tools Search this Thread
Search this Thread:

Advanced Search
Display Modes

Posting Rules
You may not post new threads
You may not post replies
You may not post attachments
You may not edit your posts

BB code is On
Smilies are On
[IMG] code is On
HTML code is Off

Forum Jump


All times are GMT +7. The time now is 11:40 AM.


forumku.com is supported by and in collaboration with

forumku.com kerja sama promosi kiossticker.com 5 December 2012 - 4 Maret 2013 Web Hosting Indonesia forumku.com kerja sama promosi my-adliya.com forumku.com kerja sama promosi situsku.com

Promosi Forumku :

CakeDefi Learn to Earn

Positive Collaboration :

positive collaboration: yukitabaca.com positive collaboration: smartstore.com positive collaboration: lc-graziani.net positive collaboration: Info Blog

Media Partners and Coverages :

media partner and coverage: kompasiana.com media partner and coverage: wikipedia.org media partner and coverage: youtube.com

forumku.com
A Positive Indonesia(n) Community
Merajut Potensi untuk Satu Indonesia
Synergizing Potentials for Nation Building

Powered by vBulletin® Version 3.8.7
Copyright ©2000 - 2024, vBulletin Solutions, Inc.
Search Engine Optimisation provided by DragonByte SEO v2.0.37 (Lite) - vBulletin Mods & Addons Copyright © 2024 DragonByte Technologies Ltd.
Google Find us on Google+

server and hosting funded by:
forumku.com kerja sama webhosting dan server
no new posts