forumku.com logo Forumku Borobudur Budaya Indonesia
forumku  

Go Back   forumku > >
Register Register
Notices

Forum TulisanKu MyWriting Main Forum Description

Post New Thread  Reply
 
Thread Tools Search this Thread Display Modes
Old 13th March 2019, 01:57 PM   #1
Sek. RT
 
Join Date: 19 May 2017
Userid: 6240
Posts: 26
Likes: 0
Liked 0 Times in 0 Posts
Default 5 Cara Mengobati Telinga Berdenging yang Disebabkan Oleh Tinnitus

Telinga sebagai organ yang digunakan untuk mendengarkan suara memang memiliki fungsi yang sangat penting bagi manusia, jika terjadi masalah pada organ tubuh yang satu ini tentunya akan mempengaruhi kenyamanan dalam mendengar, bahkan pada beberapa kondisi menyebabkan indera lainnya juga mengalami penurunan. Berbagai macam masalah mungkin pernah Anda alami terkait dengan telinga tersebut. Salah satu yang paling sering adalah telinga berdenging, meskipun masih bisa mendengarkan suara, namun intensitasnya begitu kecil dan hal ini sering kali menyebabkan gejala lain seperti telinga sakit.

Kondisi tersebut bisa dipicu oleh berbagai macam hal, seperti diantaranya adalah tekanan udara atau perbedaan suhu udara dari satu tempat dengan tempat yang lainnya. jika masalah semacam ini biasanya telinga yang berdenging akan sembuh dengan sendirinya. Namun jika kondisinya terjadi secara berkelanjutan atau dalam jangka waktu lama. Maka bisa jadi hal tersebut disebabkan oleh Tinnitus. Lalu bagaimana langkah untuk mengobatinya? Berikut yang patut diketahui agar gejala tinnitus tidak kambuh, yaitu:

1. Menggunakan alat bantu dengar, telinga yang berdenging disebabkan oleh tinnitus ini memang bukan masalah sepele, semakin lama terkadang mengurangi kemampuannya dalam mendengar, sehingga salah satu cara yang dapat digunakan adalah memakai alat bantu dengar, sehingga telinga masih bisa menangkap gelombang suara. Sebelum membelinya maka bisa dikonsultasikan terlebih dahulu ke dokter THT.
2. Menghindari suara-suara yang volumenya keras, suara yang begitu keras bisa membuat telinga mengalami masalah bahkan sampai dengan tuli. Mungkin Anda berada di lingkungan yang selalu terpapar oleh polusi suara tersebut, diantaranya adalah wilayah konstruksi atau sejenisnya, sehingga pastikan untuk selalu melindungi telinga, sehingga pendengaran tetap terjaga.
3. Jangan membersihkan telinga menggunakan cotton bud, salah satu kesalahan yang sering kali dilakukan oleh masyarakat adalah menjadikan cotton bud sebagai alat pembersih telinga, padahal kotoran telinga bukannya akan keluar, justru alat yang satu ini akan mendorong kotoran telinga tersebut untuk masuk dan menutup gendang telinga. Sehingga pendengaran semakin bermasalah.
4. Menghindari pemakaian obat-obatan terlarang dan juga alkohol, sebuah penelitian mengatakan bahwa pemakaian beberapa jenis obat tertentu, seperti diantaranya adalah polymixin B, quinine, vancomisin dan masih banyak diantaranya dapat memicu masalah pendengaran, karena gejala tinnitus nantinya akan semakin parah, begitu juga dengan konsumsi minuman beralkohol, sehingga sangat disarankan bagi Anda untuk menghindari pemakaiannya. Kandungan yang ada di dalam obat-obatan dan juga alkohol memang terkadang dapat memicu terjadinya kerusakan pendengaran.

Bisa langsung diterapkan, sebenarnya penyakit yang satu ini bisa disembuhkan dengan mengetahui apa faktor penyebabnya, untuk itu lebih baik langsung melakukan konsultasi atau pemeriksaan ke dokter spesialis THT guna mengobatinya.

Rujukan tentang artikel seputar telinga bisa dibaca di Telinga Berdengung 9 December 2018 - Tanya Dokter Klikdokter.com
__________________
blog info wisata
wisata is offline   Reply With Quote
Sponsored Links
Post New Thread  Reply

Bookmarks

Tags
bisa, satu, sehingga, telinga, yang



Similar Threads
Thread Thread Starter Forum Replies Last Post
Obat Herbal Telinga Berdenging nengikakartika Indonesia Bangga! 1 18th June 2019 04:28 AM
Obat Tinnitus / Telinga Berdenging Paling Manjur vivinur_ Health Kesehatan 10 9th March 2017 02:57 PM
Penyakit berbahaya yang disebabkan oleh diabetes hernasilvia Forumku the Lounge 0 16th February 2017 11:07 AM
Inilah Sinusitis yang disebabkan oleh alergi akunirman Health Kesehatan 0 9th January 2016 01:37 PM
Obat Penyakit Yang Disebabkan Oleh Rokok srimaryati Health Kesehatan 2 28th February 2015 09:56 AM


Currently Active Users Viewing This Thread: 1 (0 members and 1 guests)
 
Thread Tools Search this Thread
Search this Thread:

Advanced Search
Display Modes

Posting Rules
You may not post new threads
You may not post replies
You may not post attachments
You may not edit your posts

BB code is On
Smilies are On
[IMG] code is On
HTML code is Off

Forum Jump


All times are GMT +7. The time now is 11:42 AM.


forumku.com is supported by and in collaboration with

forumku.com kerja sama promosi kiossticker.com 5 December 2012 - 4 Maret 2013 Web Hosting Indonesia forumku.com kerja sama promosi my-adliya.com forumku.com kerja sama promosi situsku.com

Promosi Forumku :

CakeDefi Learn to Earn

Positive Collaboration :

positive collaboration: yukitabaca.com positive collaboration: smartstore.com positive collaboration: lc-graziani.net positive collaboration: Info Blog

Media Partners and Coverages :

media partner and coverage: kompasiana.com media partner and coverage: wikipedia.org media partner and coverage: youtube.com

forumku.com
A Positive Indonesia(n) Community
Merajut Potensi untuk Satu Indonesia
Synergizing Potentials for Nation Building

Powered by vBulletin® Version 3.8.7
Copyright ©2000 - 2024, vBulletin Solutions, Inc.
Search Engine Optimisation provided by DragonByte SEO v2.0.37 (Lite) - vBulletin Mods & Addons Copyright © 2024 DragonByte Technologies Ltd.
Google Find us on Google+

server and hosting funded by:
forumku.com kerja sama webhosting dan server
no new posts