forumku.com logo Forumku Borobudur Budaya Indonesia
forumku  

Go Back   forumku > >
Register Register
Notices

Forumku Olah Raga FOR - Forumku Olah Raga

Post New Thread  Reply
 
Thread Tools Search this Thread Display Modes
Old 10th November 2022, 11:07 AM   #1
Sek Des
 
Join Date: 23 Jul 2020
Userid: 8348
Location: Indonesia
Posts: 217
Real Name: Alvi Iqbal Budiarsya
Likes: 0
Liked 0 Times in 0 Posts
Default Cable Cross Over: Pengertian & Fungsinya



Kali ini, Team Akizaku Olahraga akan membahas mengenai tentang Cable Cross Over Beserta Fungsinya.

Ketika memasuki tempat gym pasti anda akan melihat alat fitness yang sangat banyak sekali.

Setiap alat memiliki fungsi masing-masing.

Supaya latihan kamu semakin maksimal, anda harus mengetahui fungsi dan cara menggunakan setiap alat fitness dengan benar.

Dari sekian banyak alat fitnes, cable cross over adalah salah satu alat fitness yang paling sering digunakan.

Bentuk alat ini seperti dua buah katrol yang terdapat tali dan beban, Cara penggunaanya memang lebih mudah dibandingkan alat fitness lainnya.

Tetapi, sayangnya masih banyak orang yang salah dalam penggunaanya.

Fungsi

Cable cross over berfungsi untuk membentuk otot dada.

Buat kamu yang ingin membentuk dada yang bidang dan berotot bisa menggunakan alat ini.

Bagi wanita, kamu bisa menggunakan alat fitness ini untuk membuat otot-otot sekitar payudara menjadi lebih kencang.

Sehingga dadamu akan terlihat lebih berisi.

Tak hanya otot dada saja yang bisa dilatih tetapi juga otot bahu.

Otot-otot di sekitar dada dan bahu memang saling terhubung.

Tak hanya itu saja, alat ini juga akan membuat lengan anda semakin kuat.

Untuk wanita tak perlu takut lengannya menjadi besar, penggunaan yang benar akan membuat lemak di lengan ikut terbakar.

Cara Menggunakan dari Cable Cross Over
[MEDIA=youtube]eaFO9i4trM0[/MEDIA]

Cara penggunaan cable cross over cukup mudah.

Kurang lebih ada tiga posisi yang bisa anda lakukan dengan alat ini.

Pertama incline position, flat position dan decline position.

Posisi incline digunakan untuk membentuk otot dada bagian atas.

Posisi flat digunakan untuk membentuk otot dada secara keseluruhan dan posisi decline digunakan untuk membentuk otot dada bagian bawah.

Anda bisa melakukan satu latihan posisinya saja atau menggabungkan menjadi satu.

Tinggal sesuaikan saja dengan tujuan anda berlatih fitness dengan alat ini.

Jika kamu ingin melakukan incline position dengan cable cross over:
  • Kamu harus meletakkan katrol dengan posisi paling rendah.
  • Kemudian gerakan lenganmu dari bawah ke atas.
  • Untuk beban katrolnya tinggal kamu sesuaikan dengan kemampuan anda.
Jangan langsung memaksakan dengan beban katrol yang besar.

Nanti malah akan membuat cedera otot anda karena terlalu dipaksakan terlalu keras.

Untuk decline position, kamu bisa meletakkan katrol pada bagian atas dada anda.

Kemudian gerakan lengan anda ke arah atas dan bawah secara bergantian.

Referensi (resource):
  • Bagus Ardian. “Cable Cross Over” Lengkap Beserta Fungsi dan Cara Penggunaan – Alat Fitness Bali. Alat Fitness Bali. Published February 9, 2017. Accessed November 10, 2022. alatfitnessbali.com/fungsi-alat-fitnes-cable-cross
  • Alvi Iqbal Budiarsya. Cable Cross Over: Pengertian & Fungsinya - Akizaku Olahraga. Akizaku Olahraga. Published November 10, 2022. Accessed November 10, 2022. Cable Cross Over: Pengertian & Fungsinya - Akizaku Olahraga
alviobfit is offline   Reply With Quote
Sponsored Links
Post New Thread  Reply

Bookmarks

Tags
alat, anda, cross, fitness, yang



Similar Threads
Thread Thread Starter Forum Replies Last Post
Leg Raise: Pengertian, Manfaat dan Fungsinya alviobfit Forumku Olah Raga 0 11th November 2021 09:32 AM
Angkat Beban: Pengertian, Manfaat dan Fungsinya alviobfit Forumku Olah Raga 0 19th August 2021 04:36 PM
Google Trends: Pengertian, Manfaat dan Fungsinya alviobfit Forumku Jobs and Careers 0 17th August 2021 09:17 AM
Power Bank: Pengertian, Manfaat dan Fungsinya alviobfit Lifestyle Technology 0 7th August 2021 08:00 AM
USB Port: Pengertian, Manfaat dan Fungsinya alviobfit Forum Usaha Teknologiku 0 4th August 2021 09:55 AM


Currently Active Users Viewing This Thread: 1 (0 members and 1 guests)
 
Thread Tools Search this Thread
Search this Thread:

Advanced Search
Display Modes

Posting Rules
You may not post new threads
You may not post replies
You may not post attachments
You may not edit your posts

BB code is On
Smilies are On
[IMG] code is On
HTML code is Off

Forum Jump


All times are GMT +7. The time now is 12:03 AM.


forumku.com is supported by and in collaboration with

forumku.com kerja sama promosi kiossticker.com 5 December 2012 - 4 Maret 2013 Web Hosting Indonesia forumku.com kerja sama promosi my-adliya.com forumku.com kerja sama promosi situsku.com

Promosi Forumku :

CakeDefi Learn to Earn

Positive Collaboration :

positive collaboration: yukitabaca.com positive collaboration: smartstore.com positive collaboration: lc-graziani.net positive collaboration: Info Blog

Media Partners and Coverages :

media partner and coverage: kompasiana.com media partner and coverage: wikipedia.org media partner and coverage: youtube.com

forumku.com
A Positive Indonesia(n) Community
Merajut Potensi untuk Satu Indonesia
Synergizing Potentials for Nation Building

Powered by vBulletin® Version 3.8.7
Copyright ©2000 - 2024, vBulletin Solutions, Inc.
Search Engine Optimisation provided by DragonByte SEO v2.0.37 (Lite) - vBulletin Mods & Addons Copyright © 2024 DragonByte Technologies Ltd.
Google Find us on Google+

server and hosting funded by:
forumku.com kerja sama webhosting dan server
no new posts