forumku.com logo Forumku Borobudur Budaya Indonesia
forumku  

Go Back   forumku > >
Register Register
Notices

Forumku Olah Raga FOR - Forumku Olah Raga

Post New Thread  Reply
 
Thread Tools Search this Thread Display Modes
Old 21st December 2021, 11:23 AM   #1
Sek Des
 
Join Date: 23 Jul 2020
Userid: 8348
Location: Indonesia
Posts: 217
Real Name: Alvi Iqbal Budiarsya
Likes: 0
Liked 0 Times in 0 Posts
Default 7+ Bentuk Latihan untuk Meningkatkan Daya Tahan Otot



Kali ini, Team OB Fit akan membahas mengenai tentang beberapa bentuk latihan untuk meningkatkan daya tahan otot.

Daya tahan (endurance) adalah kemampuan orang untuk melawan kelelahan yang timbul saat menjalankan aktivitas dalam waktu yang relatif lama.

Daya tahan menjadi unsur gerak dasar yang penting di samping kekuatan untuk mencapai prestasi maksimal.

Bahwa, ternyata daya tahan setiap orang berbeda-beda.

Adapun daya tahan dapat dibentuk melalui beberapa latihan.

Bentuk Latihan Fisik untuk Meningkatkan Daya Tahan Otot


Dikutip dari buku Pendidikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan untuk SMA Kelas XI yang ditulis oleh Moh. Gilang (2007: 62), untuk meningkatkan daya tahan otot, bentuk latihan yang dapat digunakan yaitu: latihan beban (weight training).

Bentuk-bentuk latihan beban adalah:
  • Press,
  • High pull,
  • Curl,
  • Squat,
  • Heel raise,
  • Pull over,
  • Bench press,
  • Snatch,
  • Shoulder shrug, dan
  • Triceps strength.
Daya tahan otot lokal (local muscular endurance atau speed endurance) merupakan kemampuan daya tahan seseorang untuk melawan kelelahan yang timbul akibat beban latihan submaksimal intensitasnya.

Otot-otot setempat memegang peranan penting dalam proses latihan ini.

Kombinasi proses anaerob dan aerob sering terjadi pada daya tahan otot lokal.

beberapa latihan yang dapat kita gunakan untuk meningkatkan daya tahan otot, yang mana di antaranya ialah ;
Baca juga: 3+ Latihan Daya Tahan Tubuh untuk Kebugaran Jasmani

Pembahasan
Daya tahan otot sendiri dapat di artikan sebagai kemampuan otot ataupun sekelompok otot dalam melaksanakan tugas atau kegiatan dalam waktu yang cukup lama.

Kebugaran jasmani (dalam bahasa inggris dinamakan dengan physical fitness) merupakan suatu kemampuan kita dalam melaksanakan berbagai aktifitas sehari-hari tanpa mengalami atau menimbulkan kelelahan serta kita masih sanggup melaksanakan aktivitas lain.

Beberapa unsur dalam kebugaran jasmani di antaranya ialah:
  • Daya otot,
  • Kekuatan,
  • Daya tahan,
  • Kecepatan,
  • Daya lentur,
  • Kelincahan,
  • Keseimbangan, dan
  • Ketepatan.
Manfaat
selain itu kebugaran jasmani sendiri memiliki beberapa manfaat yang mana di antaranya ialah ;
  • Tubuh memiliki respon yang cepat dan tepat
  • Dapat mencegah risiko terjadinya obesitas atau berat badan meningkat
  • Dapat meningkatkan energi dan juga daya tahan tubuh
  • Membuat sistem kerja jantung meningkat dan dapat mencegah terjadinya penyakit jantung
  • Tekanan darah tinggi menurun
Referensi (Resource):
  • Berita Update. Tips untuk Meningkatkan Daya Tahan Otot: Bentuk Latihan yang Dapat Digunakan. kumparan. Published November 4, 2021. Accessed December 21, 2021. kumparan.com/berita-update/tips-untuk-meningkatkan-daya-tahan-otot-bentuk-latihan-yang-dapat-digunakan-1wqoimXB39u
  • Untuk meningkatkan daya tahan otot bentuk latihan yang dapat digunakan yaitu. Brainly.co.id. Published May 25, 2018. Accessed December 21, 2021. brainly.co.id/tugas/16026205
  • https://www.facebook.com/obfitid. 7+ Bentuk Latihan untuk Meningkatkan Daya Tahan Otot | OB-FIT.com. OB-FIT.com. Published December 21, 2021. Accessed December 21, 2021. https://www.ob-fit.com/bentuk-latiha...ya-tahan-otot/
  • Alvi Iqbal Budiarsya. 7+ Bentuk Latihan untuk Meningkatkan Daya Tahan Otot. Akizaku Olahraga. Published December 21, 2021. Accessed December 21, 2021. https://akizakuolahraga.xyz/bentuk-latihan-untuk-meningkatkan-daya-tahan-otot/
alviobfit is offline   Reply With Quote
Sponsored Links
Post New Thread  Reply

Bookmarks

Tags
daya, latihan, otot, tahan, untuk



Similar Threads
Thread Thread Starter Forum Replies Last Post
3+ Contoh Latihan Daya Tahan Tubuh untuk Meningkatkan Kesegaran Jasmani alviobfit Forumku Olah Raga 0 16th September 2021 02:58 PM
Inilah Khasiat Daun Kelor Untuk Meningkatkan Daya Tahan Tubuh silmi06 Healthy Food 0 7th April 2020 02:42 PM
Glutax Platinum minuman kesehatan utk meningkatkan daya tahan tubuh call 081318031115 bundaanita Health Kesehatan 1 23rd November 2016 12:43 PM
Solusi Anda Meningkatkan Daya Tahan Tubuh elhazimaraihana Health Kesehatan 3 7th October 2015 10:06 AM
Cara Meningkatkan Daya Tahan Tubuh Tanpa Obat kloningan.gue Forumku the Lounge 0 11th October 2014 11:02 PM


Currently Active Users Viewing This Thread: 1 (0 members and 1 guests)
 
Thread Tools Search this Thread
Search this Thread:

Advanced Search
Display Modes

Posting Rules
You may not post new threads
You may not post replies
You may not post attachments
You may not edit your posts

BB code is On
Smilies are On
[IMG] code is On
HTML code is Off

Forum Jump


All times are GMT +7. The time now is 06:47 PM.


forumku.com is supported by and in collaboration with

forumku.com kerja sama promosi kiossticker.com 5 December 2012 - 4 Maret 2013 Web Hosting Indonesia forumku.com kerja sama promosi my-adliya.com forumku.com kerja sama promosi situsku.com

Promosi Forumku :

CakeDefi Learn to Earn

Positive Collaboration :

positive collaboration: yukitabaca.com positive collaboration: smartstore.com positive collaboration: lc-graziani.net positive collaboration: Info Blog

Media Partners and Coverages :

media partner and coverage: kompasiana.com media partner and coverage: wikipedia.org media partner and coverage: youtube.com

forumku.com
A Positive Indonesia(n) Community
Merajut Potensi untuk Satu Indonesia
Synergizing Potentials for Nation Building

Powered by vBulletin® Version 3.8.7
Copyright ©2000 - 2024, vBulletin Solutions, Inc.
Search Engine Optimisation provided by DragonByte SEO v2.0.37 (Lite) - vBulletin Mods & Addons Copyright © 2024 DragonByte Technologies Ltd.
Google Find us on Google+

server and hosting funded by:
forumku.com kerja sama webhosting dan server
no new posts