forumku.com logo Forumku Borobudur Budaya Indonesia
forumku  

Go Back   forumku > > >
Register Register
Notices

Olah Raga dan Organisasi! Main Forum Description

Post New Thread  Reply
 
Thread Tools Search this Thread Display Modes
Old 10th February 2015, 04:20 PM   #1
KaDes Forumku
 
Join Date: 20 Nov 2014
Userid: 2900
Posts: 1,236
Likes: 0
Liked 1 Time in 1 Post
Default PB PON Bentuk Tim Pengawas Pembangunan Venue


BANDUNG - Untuk mengevaluasi dan mengawasi pembangunan venue pertandingan pada Pekan Olah raga Nasional (PON) XIX/2016, Pemerintah Provinsi (Pemprov) Jawa Barat bentuk tim khusus. Tim ini bertujuan untuk mengawasi pembangunan agar tidak terbengkalai.

Pengurus Besar (PB) PON XIX/2016 yang juga Gubernur Jabar, Ahmad Heryawan menuturkan proyek pembangunan venue PON XIX/2016 ditargetkan selesai akhir tahun ini. Terutama venue yang dibangun oleh kabupaten/kota, instansi vertikal atau kampus bahkan lembaga swasta.

"Supaya tidak ada keterlambatan, maka semua proyek pembangunan venue PON harus diselesaikan pada tahun 2015 ini. Untuk itulah kami akan bentuk tim khusus,"tegas Aher sapaan orang nomor satu di Jabar itu Selasa (10/2/2015).

Aher mengaku, untuk mengetahui progres persiapan Jabar sebagai tuan rumah multi event empat tahunan itu, pihaknya rutin menggelar rapat kerja dengan pihak terkait membahas seputar PON yang akan digelar September 2016 mendatang.

Pada 2015 ini, pihaknya menggelontorkan anggaran untuk pembangunan dan perbaikan venue PON XIX sebesar Rp1,3 triliun. Venue PON sendiri tersebar di 14 Kota dan Kabupaten di Jabar. Meski pelaksanaan pertandingan lebih banyak di Bandung.
Aher berharap ke depan infrastruktur olah raga yang ada dimiliki oleh Provinsi Jawa Barat seperti di Pemprov Sumatera Selatan yakni Jakabaring Sport City.

"Di Jabar belum ada kawasan olah raga yang besar seperti di Jakabaring Sumsel. Di sana 350 hektar untuk kawasan olah raga, ngumpul di situ semuanya. Hotel, venue dan kawasannya sangat luas," katanya.

Menurut Aher, beberapa daerah sudah mempersiapkan segala hal dengan sebaik-baiknya dan harapan besar bagi Jabar semuanya berjalan sukses. "Harapan saya semoga olah raga di tiap daerah khususnya Jawa Barat bisa maju," ujarnya.
sumber http://sports.sindonews.com/read/962...nue-1423552365
agung209 is offline   Reply With Quote
Sponsored Links
Post New Thread  Reply

Bookmarks



Similar Threads
Thread Thread Starter Forum Replies Last Post
Jelang PON XIX, Jabar Bentuk Tim Khusus agung209 Olah Raga dan Organisasi! 0 4th February 2015 04:22 PM
Jelang Asian Games 2018, Palembang Lakukan Renovasi Venue agung209 Olah Raga dan Organisasi! 0 11th January 2015 04:02 PM
OJK Berencana Bentuk BPJS Syariah sucyresky Business and Economy! 0 23rd November 2014 10:35 AM
Wapres bentuk Tim Khusus Percepatan Pembangunan Listrik agusjember Infrastructure, Transportation and Communication! 0 10th November 2014 09:35 PM


Currently Active Users Viewing This Thread: 1 (0 members and 1 guests)
 
Thread Tools Search this Thread
Search this Thread:

Advanced Search
Display Modes

Posting Rules
You may not post new threads
You may not post replies
You may not post attachments
You may not edit your posts

BB code is On
Smilies are On
[IMG] code is On
HTML code is Off

Forum Jump


All times are GMT +7. The time now is 05:41 PM.


forumku.com is supported by and in collaboration with

forumku.com kerja sama promosi kiossticker.com 5 December 2012 - 4 Maret 2013 Web Hosting Indonesia forumku.com kerja sama promosi my-adliya.com forumku.com kerja sama promosi situsku.com

Promosi Forumku :

CakeDefi Learn to Earn

Positive Collaboration :

positive collaboration: yukitabaca.com positive collaboration: smartstore.com positive collaboration: lc-graziani.net positive collaboration: Info Blog

Media Partners and Coverages :

media partner and coverage: kompasiana.com media partner and coverage: wikipedia.org media partner and coverage: youtube.com

forumku.com
A Positive Indonesia(n) Community
Merajut Potensi untuk Satu Indonesia
Synergizing Potentials for Nation Building

Powered by vBulletin® Version 3.8.7
Copyright ©2000 - 2024, vBulletin Solutions, Inc.
Search Engine Optimisation provided by DragonByte SEO v2.0.37 (Lite) - vBulletin Mods & Addons Copyright © 2024 DragonByte Technologies Ltd.
Google Find us on Google+

server and hosting funded by:
forumku.com kerja sama webhosting dan server
no new posts