forumku

forumku (https://www.forumku.com/)
-   Forumku Media, Internet and Communication (https://www.forumku.com/forumku-media-internet-and-communication/)
-   -   Cara Membuat WordPress Agar SEO Friendly (https://www.forumku.com/forumku-media-internet-and-communication/12381-cara-membuat-wordpress-agar-seo-friendly.html)

jakhost 7th May 2014 01:56 PM

Cara Membuat WordPress Agar SEO Friendly
 
Bagi sebagian orang menulis di blog merupakan hal yang sangat menyenangkan. Ada yang menulis blognya sendiri, ada juga yang menulis blog untuk aktivitas rutin di website toko online atau perusahaan misalnya. Tapi, harus diperhatikkan juga, menulis blog bukan hanya sekedar menulis saja. Terutama buat kamu yang mempunyai toko online agar ramai pembeli, jika blog toko online kamu tidak dibaca dan diketahui oleh banyak orang, ya akan percuma saja.:(: Nah, bagaimana caranya agar blog kamu itu bisa menjadi blog WordPress yang SEO Friendly?

Dibawah ini merupakan trik sederhana yang sudah saya buktikan cukup ampuh untuk mendatangkan banyak pengunjung mampi ke blog kita, simak caranya : :(grin):

1. Judul Artikel:(y):
Buat judul yang menarik dan membuat orang penasaran untuk membacanya. Pastikan juga judul mengandung keyword yang di incar dalam artikel. Panjang judul artikel sebaiknya sekitar 4-5 kata saja, karena semakin panjang akan semakin berkurang kerapatan keyword yang di incar.

2. Tag Artikel:(y):
Banyak sebagian blogger melupakan point yang satu ini. betul atau enggak? memang terlihat sepele namun mempunyai hasil yang cukup bagus untuk WordPress kita. Sebaiknya memakai tag yang masih berhubungan dengan artikel-artikel yang kalmu buat. Pilih juga tag yang bagus untuk mendiskripsikan artikel yang dibuat. Jika tagnya lebih dari 1 itu tidak jadi masalah kok, asalkan pisahkan dengan koma.

3. Meta Deskripsi:(y):
Meta deskripsi ini yang akan ditampilkan pada snippet hasil pencarian Google, jadi pastikan meta deskripsi ini juga memakai keyword yang ada dalam artikel kamu. Panjang meta deskripsi biasanya sekita 160 karakter. Kalian bisa install plugin all in seo pack untuk mengisi deskripsi di form artikel.

4. Artikel Original:(y):
Menulis artikel di blog agar SEO friendly di dalamnya harus yang original, fresh, dan up to date, yang artinya tulisan tidak copy paste dari blog atau tulisan orang lain. Kalau pun memang terpaksa copas kamu sertakan sumbernya. Tapi, akan sangat lebih baik jika menulis blog hasil tulisan sendiri atau bisa juga kamu copas dari blog bahasa inggris dan di translate kemudian di tata ulang gaya bahasanya.

5. Berikan Link:(y):
Agar tulisan terkesan natural berikan 2 link artikel yang lain dalam tulisan yang kamu buat. Internal link seperti ini sangat penting untuk meningkatkan kemampuan robot mesin pencari mengindeks blog kamu. Tapi, kamu juga harus pastikan bahwa link yang kamu berikan tidak broken link atau link yang tidak bisa dibuka. :(rofl):

chayoo_za 4th June 2014 10:52 AM

Re: Cara Membuat WordPress Agar SEO Friendly
 
Quote:

Originally Posted by jakhost (Post 60070)
Bagi sebagian orang menulis di blog merupakan hal yang sangat menyenangkan. Ada yang menulis blognya sendiri, ada juga yang menulis blog untuk aktivitas rutin di website toko online atau perusahaan misalnya. Tapi, harus diperhatikkan juga, menulis blog bukan hanya sekedar menulis saja. Terutama buat kamu yang mempunyai toko online agar ramai pembeli, jika blog toko online kamu tidak dibaca dan diketahui oleh banyak orang, ya akan percuma saja.:(: Nah, bagaimana caranya agar blog kamu itu bisa menjadi blog WordPress yang SEO Friendly?

Dibawah ini merupakan trik sederhana yang sudah saya buktikan cukup ampuh untuk mendatangkan banyak pengunjung mampi ke blog kita, simak caranya : :(grin):

1. Judul Artikel:(y):
Buat judul yang menarik dan membuat orang penasaran untuk membacanya. Pastikan juga judul mengandung keyword yang di incar dalam artikel. Panjang judul artikel sebaiknya sekitar 4-5 kata saja, karena semakin panjang akan semakin berkurang kerapatan keyword yang di incar.

2. Tag Artikel:(y):
Banyak sebagian blogger melupakan point yang satu ini. betul atau enggak? memang terlihat sepele namun mempunyai hasil yang cukup bagus untuk WordPress kita. Sebaiknya memakai tag yang masih berhubungan dengan artikel-artikel yang kalmu buat. Pilih juga tag yang bagus untuk mendiskripsikan artikel yang dibuat. Jika tagnya lebih dari 1 itu tidak jadi masalah kok, asalkan pisahkan dengan koma.

3. Meta Deskripsi:(y):
Meta deskripsi ini yang akan ditampilkan pada snippet hasil pencarian Google, jadi pastikan meta deskripsi ini juga memakai keyword yang ada dalam artikel kamu. Panjang meta deskripsi biasanya sekita 160 karakter. Kalian bisa install plugin all in seo pack untuk mengisi deskripsi di form artikel.

4. Artikel Original:(y):
Menulis artikel di blog agar SEO friendly di dalamnya harus yang original, fresh, dan up to date, yang artinya tulisan tidak copy paste dari blog atau tulisan orang lain. Kalau pun memang terpaksa copas kamu sertakan sumbernya. Tapi, akan sangat lebih baik jika menulis blog hasil tulisan sendiri atau bisa juga kamu copas dari blog bahasa inggris dan di translate kemudian di tata ulang gaya bahasanya.

5. Berikan Link:(y):
Agar tulisan terkesan natural berikan 2 link artikel yang lain dalam tulisan yang kamu buat. Internal link seperti ini sangat penting untuk meningkatkan kemampuan robot mesin pencari mengindeks blog kamu. Tapi, kamu juga harus pastikan bahwa link yang kamu berikan tidak broken link atau link yang tidak bisa dibuka. :(rofl):

mas jakhost bisa penjelasan yang lebih ditel untuk poin no 1....ana belum paham....

graziani 3rd November 2014 12:28 PM

Re: Cara Membuat WordPress Agar SEO Friendly
 
usahakan:
- artikel original
- jangan spamming keyword krn yg baca artikel adalah manusia, bukan mesin
- buat artikel yg menjawab permasalahan/relevan dengan headline blog
- rajin update

ecallica 10th December 2014 11:39 PM

Re: Cara Membuat WordPress Agar SEO Friendly
 
katanya sekarang google udah ga mentingin H1, meta tag meta desc. betul ga tuh gan?

thomasw3r 29th December 2014 02:34 PM

Re: Cara Membuat WordPress Agar SEO Friendly
 
daripada plugin All in SEO Pack, kalo kata KlikSEO sih, lebih baik pake plugin Yoast bro, lebih banyak fiturnya untuk seo dan lainnya.

karangmulya 24th January 2015 02:12 AM

Re: Cara Membuat WordPress Agar SEO Friendly
 
Terimakasih atas penjelasannya para master SEO...

tingting2906 24th January 2015 10:58 AM

Re: Cara Membuat WordPress Agar SEO Friendly
 
mau coba di terapin ah seo wordpressnya.. tapi males nulis artikelnya nih mastah:(sweat):

bstones 19th March 2015 01:30 PM

Re: Cara Membuat WordPress Agar SEO Friendly
 
Quote:

Originally Posted by thomasw3r (Post 120069)
daripada plugin All in SEO Pack, kalo kata KlikSEO sih, lebih baik pake plugin Yoast bro, lebih banyak fiturnya untuk seo dan lainnya.

Iya... sy juga lebih suka pake plugin SEO by Yoast, praktis dan fiturnya lebih banyak... :)

Akungratis 25th June 2015 03:03 PM

Re: Cara Membuat WordPress Agar SEO Friendly
 
Kebetulan gan website ane semuanya SEO friendly wordpress make yoast
Kalo bisa visit blog ane ya :(blush):
blog tentang segala macam artikel sablon kaos games
Belajar Jerman otodidak yuk!
Tips and Trick Materi Kuliah Teknik
Semua artikel dalam bahasa inggris

duhil 26th June 2015 01:56 PM

Re: Cara Membuat WordPress Agar SEO Friendly
 
Quote:

Originally Posted by ecallica (Post 115160)
katanya sekarang google udah ga mentingin H1, meta tag meta desc. betul ga tuh gan?

Salah bro, masih digunain ko, ibarat google itu kaya dinding (wall) yang memfilter (insulation) berbagai website yang memang menyediakan informasi yang akurat, maka dari H1 dan meta bisa dilacak, dan itu juga termasuk penentunya

katerin 5th September 2015 03:18 AM

Re: Cara Membuat WordPress Agar SEO Friendly
 
gatau kenapa, ane lebih suka pake yoast gan daripada All in one SEO.
tapi semua balik lagi ke artikel onpage nya ya gan??

edukasikini 8th February 2019 02:47 PM

Re: Cara Membuat WordPress Agar SEO Friendly
 
Artikel yang bermanfaat Min. Yoast SEO merupakan salah satu Plugin WordPress Terpopuler Untuk Mengoptimasi Web


All times are GMT +7. The time now is 04:50 PM.

Powered by vBulletin® Version 3.8.7
Copyright ©2000 - 2024, vBulletin Solutions, Inc.
Search Engine Optimisation provided by DragonByte SEO v2.0.37 (Lite) - vBulletin Mods & Addons Copyright © 2024 DragonByte Technologies Ltd.