![]() |
Tim Putri Djarum Kudus Raih Posisi Ketiga
Quote:
Sung Ji-hyun membuka keunggulan Djarum setelah mengalahkan Kusunoke Yuka lewat pertarungan rubber game 18-21, 21-18, 21-9. Pada partai kedua, ganda putri Vita Marissa/Rosyita Eka Putri Sari menang 21-14, 21-16 atas Nagahara Wakana/Matsumoto Mayu. Maria Febe Kusumastuti menjadi penentu kemenangan tim Djarum Kudus setelah menundukkan Tanaka Shino dengan skor 21-17, 21-15. "Hasil hari ini sudah sesuai prediksi. Penampilan anak-anak hari ini oke. Saya, sebagai perwakilan dari PB Djarum sangat menghargai penampilan atlet-atlet," tutur Fung Permadi, Manajer Tim Djarum. Berikut hasil pertandingan semifinal Djarum vs Hokuto. Sung Ji-hyun vs Kusunose Yuka [18-21, 21-18, 21-19] Vita Marissa/Roosyita Eka Putri Sari vs Nagahar Wakana/Matsumoto Mayu [21-14, 21-16] Maria Febe Kusumastuti vs Tanaka Shiho [21-17, 21-15] sumber http://olahraga.kompas.com/read/2015....Posisi.Ketiga |
All times are GMT +7. The time now is 02:08 AM. |
Powered by vBulletin® Version 3.8.7
Copyright ©2000 - 2025, vBulletin Solutions, Inc.
Search Engine Optimisation provided by
DragonByte SEO v2.0.37 (Lite) -
vBulletin Mods & Addons Copyright © 2025 DragonByte Technologies Ltd.