forumku

forumku (https://www.forumku.com/)
-   Healthy Food (https://www.forumku.com/healthy-food/)
-   -   Ketahui Gejala Anemia Pada Ibu Hamil (https://www.forumku.com/healthy-food/87374-ketahui-gejala-anemia-pada-ibu-hamil.html)

Dewifarhanah 21st November 2018 10:22 AM

Ketahui Gejala Anemia Pada Ibu Hamil
 
Dimasa kehamilan tubuh ibu yang menajadi lebih khawatir terkena masalah kesehatan dibandingkan sebelum masa kehamilan. Hal ini dikarenakan adanya perubahan hormon pada tubuh ibu sehingga tubuh perlu penyesuaian. Pada masa ini ada banyak jenis gangguan kesehatan yang harus diwaspadai, dimana salah satunya adalah masalah anemia. Anemia dapat terjadi ketika tubuh tidak memiliki jumlah sel darah merah yang cukup, sehingga dapat menyebabkan banyak gejala buruk di masa kehamilan.

Ciri Ciri Anemia pada ibu hamil

Yang perlu diketahui yaitu, gejala anemia pada ibu hamil juga tampak mirip dengan gejala kehamilan yang umumnya dialami. Apalagi penyakit anemia ringan mungkin tidak menimbulkan gejala yang jelas.

Ibu hamil akan merasakan beberapa gejala seperti:

- Cepat lelah dan merasa lemah
- Kulit tampak pucat
Denyut jantung tidak teratur
- Sesak napas
- Nyeri dada dan sakit kepala

Tidak hanya itu, ada beberapa gejala yang jarang terjadi, di antaranya:

- Merasa gatal-gatal
- Perubahan pada indera perasa
- Rambut rontok
- Telinga berdenging
- Sariawan di pinggir mulut

Untuk memastikannya lagi diagnosis anemia pada ibu hamil, maka ibu hamil perlu dilakukan tes darah. Pemeriksaan darah umumnya dilakukan pada pemeriksaan kehamilan yang pertama, melakukan satu kali lagi selama kehamilan. Semoga bermanfaat.

Sumber : http://susupenguatkandunganlemah.web.id/ciri-ciri-anemia-pada-ibu-hamil/


All times are GMT +7. The time now is 04:26 AM.

Powered by vBulletin® Version 3.8.7
Copyright ©2000 - 2024, vBulletin Solutions, Inc.
Search Engine Optimisation provided by DragonByte SEO v2.0.37 (Lite) - vBulletin Mods & Addons Copyright © 2024 DragonByte Technologies Ltd.