Sek Des
Join Date: 21 Nov 2015
Userid: 4560
Posts: 289
Likes: 0
Liked 0 Times in 0 Posts
|
Prediksi Belanda vs Perancis
Bertandang ke markas Tim Oranje, Amsterdam Arena, Dimitri Payet dkk siap untuk mencuri poin dalam lanjutan Babak Kualifikasi Piala Dunia 2018 dini hari nanti.
Quote:
Prediksi Belanda vs Perancis
Amsterdam, SunduL – Belanda akan berusaha meraih kemenangan atas Perancis setelah selalu mendapatkan kekalahan dalam dua pertemuan terakhirnya dengan Perancis. Apakah Belanda dapat meraih kemenangan di laga ini atas Perancis ?
Data Fakta Belanda vs Perancis:
– Dalam pertemuan terakhir Belanda dengan Perancis, Belanda mendapatkan kekalahan 2-3 dari Perancis, dimana go Belanda dicetak oleh L. de Jong dan I. Afellay. Sementara itu, gol Perancis dicetak oleh A. Griezmann, O. Giroud dan B. Matuidi.
– Dalam 24 pertemuan Belanda dengan Perancis, Belanda mencatatkan 10 kali kemenangan, tiga kali seri dan 11 kali kekalahan (enam kali kemenangan, satu kali seri dan lima kali kekalahan di kandang).
– Kemenangan terbesar yang pernah diraih oleh Belanda atas Perancis adalah 8-1, dimana itu terjadi pada April 1923 silam.
– Kemenangan terbesar yang pernah diraih oleh Perancis atas Belanda adalah 5-2, dimana itu terjadi pada Desember 1950 silam.
– Belanda telah mencetak gol sebanyak 53 kali (31 kali di kandang dan 22 kali di tandang) ke gawang Perancis dalam 24 pertemuannya.
– Perancis telah mencetak gol sebanyak 40 kali (22 kali di kandang dan 18 kali di tandang) ke gawang Belanda dalam 24 pertemuannya.
– Dalam lima laga terakhirnya di seluruh kompetisi, Belanda mencatatkan dua kali kemenangan, dua kali seri dan satu kali kekalahan.
– Dalam lima laga terakhirnya di seluruh kompetisi, Perancis mencatatkan tiga kali kemenangan, satu kali seri dan satu kali kekalahan.
– Belanda berhasil mencatatkan satu kali kemenangan dan empat kali kekalahan dalam lima laga kandang terakhirnya di seluruh kompetisi.
– Perancis berhasil mencatatkan dua kali kemenangan, dua kali seri dan satu kali kekalahan dalam lima laga tandang terakhirnya di seluruh kompetisi.
– Saat ini Belanda berada di puncak klasemen sementara grup A dengan raihan poin empat dari dua pertandingan. Sementara itu, Perancis berada di posisi runner up klasemen sementara grup A dengan raihan poin empat dari dua pertandingan.
Skuad Belanda
Kiper: Maarten Stekelenburg (Everton), Jasper Cillessen (Barcelona), Jeroen Zoet (PSV Eindhoven)
Bek: Daley Blind (Manchester United), Stefan de Vrij (Lazio), Jeffrey Bruma (Wolfsburg), Jetro Willems (PSV Eindhoven), Joel Veltman (Ajax), Virgil van Dijk (Southampton), Terence Kongolo (Feyenoord), Rick Karsdorp (Feyenoord)
Gelandang: Wesley Sneijder (Galatasaray), Georginio Wijnaldum (Liverpool), Kevin Strootman (Roma), Jordy Clasie (Southampton), Davy Klaassen (Ajax), Siem de Jong (PSV Eindhoven), Davy Pröpper (PSV Eindhoven)
Penyerang: Memphis Depay (Manchester United), Luciano Narsingh (PSV Eindhoven), Quincy Promes (Spartak Moskow), Bas Dost (Sporting), Vincent Janssen (Tottenham Hotspur)
Skuad Perancis
Kiper: Hugo Lloris (Tottenham), Steve Mandanda (Crystal Palace), Alphonse Areola (PSG)
Bek: Bacary Sagna (Manchester City), Djibril Sidibe (AS Monaco), Raphael Varane (Real Madrid), Aymeric Laporte (Athletic Bilbao), Laurent Koscielny (Arsenal), Jeremy Mathieu (Barcelona), Layvin Kurzawa (PSG), Lucas Digne (Barcelona)
Gelandang: N’Golo Kante (Chelsea), Blaise Matuidi (PSG), Paul Pogba (Manchester United), Moussa Sissoko (Tottenham), Yohan Cabaye (Crystal Palace), Dimitri Payet (West Ham United)
Penyerang: Kevin Gameiro (Atletico Madrid), Antoine Griezmann (Atletico Madrid), Andre Pierre Gignac (Tigres), Kingsley Coman (Bayern Munich), Nabil Fekir (Lyon), Anthony Martial (Manchester United)
|
Siapakah yang akan mencatat kemenangan di Amsterdam Arena pada dini hari nanti?
|